Gereja Tua 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto diambil tanggal 27 Juni 2005 sekitar pukul 11:00. Gereja tua ini didirikan sekitar tahun 1930. Diubah menjadi lumbung padi sejak kedatangan tentara jepang dan kini sudah tidak digunakan lagi. Letaknya di tengah persawahan, agak jauh dari pemukiman penduduk dan dikelilingi oleh bukit barisan. Olah dengan PS untuk memberikan tone suram ...

Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F80 *
  • Lensa: Nikon 24-85mm f/2.8-4D IF AF *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
M.A. Sembiring (1589)

19 tahun yang lalu

Yah, terlihat tuanya...

 Aditya M. Pradhana, A.M.P (4622)

19 tahun yang lalu

Obyeknya luar biasa, momennya dan komposisinya juga pas.. Nice shot.

 Antonius Wahyu S (4423)

19 tahun yang lalu

Komposisi dan tonenya menarik, mungkin kalau BW lebih menarik. IMHO. Jabat erat....

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

19 tahun yang lalu

tona suramnya dapet nehh.. kasihan betul nasib Gereja tua ini ya..

 Septa Iskandar (8516)

19 tahun yang lalu

Cakep nian oooiii kesan bangunan tuanya bener2 terlihat jelas... Tonenya juga cakep nih... Salam.

 Erwin Heryanto (12578)

19 tahun yang lalu

Tone sangat membatu tua nya gereja.

 Arief Azrul Amar, Riefa (28515)

19 tahun yang lalu

great compo lite nya keren nice tone beautiful pics salam

 Dian Anugrah (3671)

19 tahun yang lalu

nice color... tonenya enak di liat... komposisinya ok... imho dijadikan BW ok juga nih... semoga berkenan salam

 Edwin Kartawinata, EWIN (16229)

19 tahun yang lalu

kesan scaary nya dapet mas...mungkin karena memang tekstur bangunannya sendiri sudah usang. Toningnya cantik mas...oldignya dgn komposisi yg pas.. menakjubkan 3TU aja ga pp yah... :D