Menunggu Pembeli 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Liung Hartono (1127)

Foto ini sudah pernah diupload. Tapi berhubung sesuai dengan tema Foto Bulanan, mau nyoba2 cari peruntungan, sedikit diperbaiki di PS. Saya tidak tahu ini boleh atau tidak (upload 2 foto yang sama), tapi kalau memang tidak boleh, tolong jangan dikasih TD, tapi beritahu saya via email [email protected] & saya akan menariknya kembali. Trims.

  • Nilai foto: 14
  • Dilihat: 214
  • Waktu upload: Sabtu, 13 Aug 2005
  • Lokasi: Seberang Rumah :), DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
ManusiaPotret
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Minolta Dimage S304 *
  • Lensa: Konica Minolta Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Vian Risnoviandi (1136)

19 tahun yang lalu

OE ... objek biasa saja.

 Andrekusumo (5411)

19 tahun yang lalu

Sayang warna putih benderanya rada Over.

 Alfred Pasifico Ginting (9513)

19 tahun yang lalu

over eyy...

 Vito Mario Liu (8498)

19 tahun yang lalu

stuju sama yg laen, tambahan mungkin foto kyk gini mungkin akan lebih menarik di BW ato gak warna merah putih-nya colur, lainnya BW. salam

 Peter Wang (5097)

19 tahun yang lalu

Betul, seharusnya POInya si penjual, di foto ini penjualnya kalah dominan dengan dagangannya.

 Endang Darmawan, karto (13404)

19 tahun yang lalu

Warnanya terlihat kurang lovely colour ... bisa ddibuat lebih hidup dengan PS mas ... dan jangan lupa ketajamannnya ditinggkatkan lagi mas .. soalnya yang ini juga ketajaman masih terasa kurang ... Semoga berkenan dan salam mantap ...

Oki Aryono (708)

19 tahun yang lalu

Kalo mo nyocokin ama judul, coba POI-nya si penjual dan BG barang dagangannya.IMHO Sisi kiri OE ya? Salut deh

Black List (635)

19 tahun yang lalu

Angle dan kompo terlalu sederhana... Salam,...