Bunga Teratai #1 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 M. Zamkhani (60278)

Berhubung belum sempat "memasak" foto-foto burung yang aku jepret beberapa hari sebelum puasa, maka kembali aku sajikan foto-foto bunga hasil jepretan beberapa bulan yang lalu. Orang mau bilang “kemayu”, feminis atau nggak jantan gak masalah, yang penting stress ilang dan pikiranku merasa puas kalau sudah utak-atik hasil “tembakan”, termasuk bunga ini. rn

rnNikon Capture : Edit Tone & WBrn
rnAuto FX : Bikin lighting effect supaya lebih kerenrn
rnPSCS2 : Crop, adjust level, stamp tool, frame, resize dan USMrn

rnShooting Data :rn
rn[2005/04/16 09:42:01.1 | rnFocal Length: 105mm | rnExposure Mode: Aperture Priority | rnMetering Mode: Center-Weighted | rnExposure Comp.: 0 EV | rnOptimize Image: Custom | rnWhite Balance: Auto | rnAF Mode: AF-S | rnFlash Sync Mode: Not Attached | rnAuto Flash Comp: 0 EV | rnColor Mode: Mode II (Adobe RGB) | rnTone Comp.: Low Contrast | rnHue Adjustment: 0° | rnSaturation: Enhanced | rnSharpening: High]

  • Nilai foto: 73
  • Dilihat: 112
  • Waktu upload: Rabu, 12 Okt 2005
  • Lokasi: Taman Tugu, Malang, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/3000
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 105mm f/2.8D Micro AF *
  • Filter: Nikon L37C
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 C.Indrawati (3716)

19 tahun yang lalu

cantik sekali...

 Bambang Hariadi (19864)

19 tahun yang lalu

Sangat tajam. Great Macro...!

 Indira Sarasvati (4387)

19 tahun yang lalu

tajam ya detail kelopak bunganya aj terlihat getoo nice composition

Syaiful Barkah (58)

19 tahun yang lalu

wow detilnya bagus bgt bunganya juga cantik

 Zulkarnain Katili (61180)

19 tahun yang lalu

tajammmm, tonenya kerennn.... salam

 Jemmy T. Sendjaja (8695)

19 tahun yang lalu

Ioslasinya keren, makro keren.

 Charlie M. Sianipar (32006)

19 tahun yang lalu

Cakep, Nice Shot

 Boentara Prajitno (110337)

19 tahun yang lalu

cantik bunganya, tajam

 Mie V (7255)

19 tahun yang lalu

The sharpness in combination with the subtle, natural colours made me recognise the photographer... Another excellent flower picture!

 Prasurya Ariff (9026)

19 tahun yang lalu

tajam dan dof-nya cantik, salut....salam....

 Bangga Nirwanjaya (17190)

19 tahun yang lalu

Indah dan tajam... cahayanya pas... Top deh...

 Rieno Dorrius (3368)

19 tahun yang lalu

Detail dan clear gambarnya....warna nya lembut cantik. Salam :D

 Zaidan Rendra, ZARENDRA (70284)

19 tahun yang lalu

iya neh tajem...rahasianya bagi2 dong :) komposisi dan angle mungkin bisa lebih dimainkan...supaya bisa terkesan berbeda

 Zairin Salampessy (25541)

19 tahun yang lalu

Keren punya nih. Komposisi dengn detail yang ok. Teratai memang selalu indah dijepret... salam

 DEFFAN de PURNAMA (29176)

19 tahun yang lalu

gile tajem banget bunganya...komposisi asik detilnya terlihat, warna warni menarik, luar biasa macronya