Face on The Wall 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto ini di ambil ketika lagi di site terus liat bayangan teman di dinding iseng iseng di foto, sumber cahaya dari celah antara kusen dan daun pintu. Baru belajar hobi ginian...belum sebulan megang SLR soalnya. jadi pasti bayak kurangnya...
rnLensa masih pake lens kitrnSalam Jepret from Samarinda

Kategori
Abstrak
Shooting Data
  • Aperture: f/5.0
  • Speed: 1/200
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Canon *
  • Filter: No
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Yan Manarsar (155690)

19 tahun yang lalu

Keren neh idenya.... gelap dikit mungkin lebih bagus... imo -Salam Jepret YM-

 Agung Permana (19665)

19 tahun yang lalu

siluetnya pas nih salam mantap

 Salim S Marzuki (41351)

19 tahun yang lalu

cakep siluetnya mas ... agak soft tapi tetep nice !

Roberth M Hasiholan (1700)

19 tahun yang lalu

simple, and jeli

Ronald Sambira (506)

19 tahun yang lalu

good.. sangat jeli

 Michael Brian (20189)

19 tahun yang lalu

ide silhouttenya asik nih.. kreatif.. sayang temboknya bertektur.. klo polos gmana? salam

 Guewin_WY ( Wiwin Yulius ) (103497)

19 tahun yang lalu

kreatif ... dan jeli ... Welcome to FN