Seiya Sekata 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Iseng motret temen yang lagi dorong sepeda, karena tanjakannya udah gak mungkin untuk digenjot lagi. Mohon kritik dan sarannya.

Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Kodak DX 6340 *
  • Lensa: Kodak Built-In/Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Zam Zam Badi Uzzaman, Azam (21423)

18 tahun yang lalu

hmmmm.....kok agak flat yah..... salam

 Hendri Setiawan (89420)

19 tahun yang lalu

waw pake camera ganci (baca: gantungan kunci) aja bisa sebagus ini... mantab... keep upload om...

 Budi Krisnawan (6845)

19 tahun yang lalu

Nice pic, komposisinya bagus, tapi kalo mau lebih sesuai dengan judul mungkin dikecilin dikit, buat nunjukin perjuangan mereka.. Salam.

 Budi Prasetyo (5481)

19 tahun yang lalu

cakep viewnya... penempatan POI OK ... sayang agak flat ya dilangit... salam kenal..n keep jepret

Harry Priyadi (1604)

19 tahun yang lalu

Obyeknya terlalu jauh ni mas Nico but good shoot, eniwe:-)