Diluar Pintu Fernbank 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Simon Effendi (28380)

Motret seseorang yg sedang on the phone diluar pintu "Fernbank Museum", gedung tempat display pre-historic animals & fossils (dinosaurs' skeletons, dll.)

  • Nilai foto: 65
  • Dilihat: 167
  • Waktu upload: Kamis, 22 Des 2005
  • Lokasi: Atlanta, United States
Shooting Data
  • Aperture: f/3.1
  • Speed: 1/1600
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot S1 IS *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: none
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Stella Noviani (42531)

18 tahun yang lalu

Kompo-nya, terasa tanggung Simon...coba sekalian crop kiri di samping aksen manusia...jangan terlalu banyak sisakan space supaya sekalian asimetris dan fokus kanan-kiri jelas (bola batu dan orang)...sisanya, tonenya menyolok sekali, cocok untuk menguatkan efek form and sculpturenya...salam!

Y Setiawan, Yan (2285)

19 tahun yang lalu

Komposisinya keren. Pattern yg menarik.

 Dibyo Gahari (68766)

19 tahun yang lalu

kompo yg cantik ...

 Huang Zheng Ri (16662)

19 tahun yang lalu

komposisinya bagus ... :) salam

 Salim S Marzuki (41351)

19 tahun yang lalu

very nice colors, asymmetrical compo and sharpness ! cheers. =)

 Arif Anwar (16066)

19 tahun yang lalu

nice compo n picture....cakep banget.... salam kenal...

 Khoirul Amal Taufiqul Hakim (22854)

19 tahun yang lalu

nice compo nice tone nice pict Salam

 George Bratadidjaja (23778)

19 tahun yang lalu

Arsitektur yang cantik... Tonenya nya cakep... Pattern dinding, jendela, pintu bagus semua... Komposisi yang apik... Well captured... Salam hangat...

 Christina Desitrivianti, Nina (49997)

19 tahun yang lalu

cantik komposisinya... i love it.. :x

 Mohammad Firmansyah (50682)

19 tahun yang lalu

keren nih.. komposisinya apik... gambar tajam dan detail.... tone dan lighting juga cakep... nice shot....

 Jomandi Loka (18632)

19 tahun yang lalu

Cakep komposisinya,lighting dan tonenya mantep........ Salam

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Nice compo, arsitektural yang menarik, Salam.

 Midzon Johannis (59418)

19 tahun yang lalu

Komposisinya bagus, tonal warna dan lighting yang pas sekali. salam

Mercia Inkiriwang (1284)

19 tahun yang lalu

Cantik komposisinya.