Cover Girl 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Simon Effendi (28380)

coba2 buat cover majalah ("EllA"- nama ciptaan sendiri)..., ternyata sang model menyukainya...

  • Nilai foto: 40
  • Dilihat: 144
  • Waktu upload: Selasa, 10 Jan 2006
  • Lokasi: Roswell Mill, United States
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/320
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Panasonic Lumix DMC-FZ20 *
  • Lensa: Sony Panasonic built-in/standard *
  • Filter: none
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Sugeng Riyanto (35956)

18 tahun yang lalu

kereeennn... lightingnya oyeee! salam

 Eki Akhwan (73130)

18 tahun yang lalu

pose, exposure, pencahayaan, komposisi manis. tulisan-tulisan malah mengganggu menurut saya. salam.

 Cempaka Siata (6550)

18 tahun yang lalu

Idenya unik. Ekspresi OK. Tata Ruang sip. Edisi Perdana yang berhasil. btw, dimanakah saya bisa mendapatkan majalah ELLE, eh.. ELLA ini Pak Simon?? :))

 Indra (6664)

18 tahun yang lalu

Terlalu kontras, sikunya menggangu. tone dan tulisan jadi terlalu saling berebut mencari perhatian.....sehingga hasilnya flat.... salam

Rommy I, create think (1114)

18 tahun yang lalu

keren juga gambarnya, apalagi kalo majalahnya jadi juga. top bgt

 Salim S Marzuki (41351)

18 tahun yang lalu

hahahaha ... PDKT nih oom ... =) very nice processing ! rapi deh. cuma bawah kiri agak over ya. salam n ... good luck.

 gunawan setyo hadi (49373)

18 tahun yang lalu

ekspresi yang menarik, komposisi dan lightingnya ok punya....

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

18 tahun yang lalu

Expresi obyek menawan, fokus tajam serta cahaya sdh pas, komposisi sdh seimbang.

 Yandy Santosa (8186)

18 tahun yang lalu

keren covernya nice lighting, nice pose imho... sayang kulit wajah si modelnya kok kaya boneka, over retouch kayaknya TOP