Let it Drops 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

foto ini diambil saat saya di suatu tempat nan indah di seberang pulau sana, di mana rerumputan yang biasa diinjak2 ternyataa memiliki keindahan tersendiri..
n
nsedang melatih diri untuk menikmati keindahan yang tidak bisa dinikmati orang lain..
n
nmohon saran dan petunjuknya...
n
n=D thanks..

Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • Lensa: Canon 28-135 IS USM f/3.5-5.6 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Adrianus Juniarno (33050)

18 tahun yang lalu

nice shot...imho agak kurang tajam, mungkin karena dofnya tipis banget dan bagian gelapnya terlalu banyak...semoga berkenan, salam

Filipus Benizi Krisna (1032)

18 tahun yang lalu

Woooo.....Keren blurnya bg pas banget.....

Raymond Bona T. (2565)

18 tahun yang lalu

Keren bisa tajem gini, tone nya juga mantab // salam

Abdurrahman (908)

18 tahun yang lalu

warnanya tajem.....dan pasti nice pic......salam

Yeremiah Setiobudi (1219)

18 tahun yang lalu

tajam, konsep yang menarik, cuma mungkin pencahayaannya kurang ya

 Suharwan (10092)

18 tahun yang lalu

Tajem.. tone hijaunya bagus sekali... Salam

 Fu Yung (158609)

18 tahun yang lalu

tajam tuh, BGnya ngeDOF abis ... suka liatnya, detail butir airnya terlihat apik dan cantik,tone ijonya asyik punya .... salam

 Kristianto Gunawan T (145148)

18 tahun yang lalu

Menarik dan embunnya tajam, hanya mungkin bidang gelapnya perlu dikurangi dikit, Salam.

 Moh.Leo Lumanto (63337)

18 tahun yang lalu

Tajam..cantik..natural

 Handoko Wonoadi (15764)

18 tahun yang lalu

Sederhana tapi bagus...... Komposisi, ketajaman dan tonnya siipppp. Salam

 Lie Johanes (5651)

18 tahun yang lalu

warnanya keren banget ...

 Petrus Permana (48249)

18 tahun yang lalu

Pemilihan aperture yang lebar sehingga DOFnya sempit. Fokusnya pada titik air, tajam dan terisolasi berkat DOF. BG hijaunya keren banget. Salam dari ufuk timur!