Di Titian Sawah 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Hari Ananto (27092)

Masih belajar motret sawah nih, mohon kritik dan sarannya. Terima kasih
nSalam

Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Hendra Teja (12529)

18 tahun yang lalu

View, compo, oldig, n' angle yg keren! Sayang bagian kanan kenapa gelap ya, jadi kurang sinkron gt [IMHO]. Salam...

 Luqman Hakim (6259)

18 tahun yang lalu

Whuiiih... hijau padi, Ekspresi anak, dan warna seragam pramuka bikin tone dan komposisi yang enak diliat. Salam kenal.

 Aris Priyo Susanto (10771)

18 tahun yang lalu

wah ijonya...damaiiiiiiiiiiiiiii.....jadi pingin balik ke masa lalu mas............

 IB Putra Adnyana (83899)

18 tahun yang lalu

View cakep. Warna hijau segar. Jika bagian atas padi dicroping mungkin lebih asik, karena padi lebih kuat mengisolir POI, moga berkenan....salam

 I Nengah Januartha (3332)

18 tahun yang lalu

cakep komponya. cuman dikit agak berlebih gelapnya alias kurang dilebarin area terangnya

 Alvin Pranata (10112)

18 tahun yang lalu

olahannya mantap...

 Indra Manik (36043)

18 tahun yang lalu

Tone dan olahannya bagus...

 Syahrul Dj (4650)

18 tahun yang lalu

hjaunya itu sejuk sekali. nice shot. salam kenal dari aceh.

 Faisal Al.as (14911)

18 tahun yang lalu

view nya bagus....nice kompo salam

 Teguh Winarso (5315)

18 tahun yang lalu

Sudah bagus kok mas gambarnya didukung dengan oldig yang baik, nice capture.... tonenya pas banget.... Rgs

 Petrus Permana (48249)

18 tahun yang lalu

POInya diisolasi oleh hijau daun padi. View yang permai, saya sudah lama banget nggak lihat sawah. Good shot!

 Al Juniarsyam (116647)

18 tahun yang lalu

Nice capture mas... suka nih sama warna, kompo, dan PoInya.. well done...