Bunga Kuning 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Rio Jakaria (138)

Saya tidak bisa menghilangkan data teknis yang salah (lensa dan flim), tolong dong

Kategori
Nature
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon Powershot A530 *
  • Lensa: Yashinon DX 45mm f/1.4 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Christian Arya Winata (8364)

18 tahun yang lalu

angle nya biasa n coba angle lain..coba low angle n__n

Rinaldy Nasrul (2196)

18 tahun yang lalu

Fotonya tajam, IMHO background bagusan dibuat blur jadi bunga sebagai POI lebih kelihatan. Salam.

 Donny Armanda (8585)

18 tahun yang lalu

IMHO Fotonya tajam dan jelas, over all bagus. Tapi kalau bisa coba ambil dari angle yg laen.... dari samping serta coba paki modew makro. Ambil salah satu bunga sebagai fokus serta bunga yang lain agak kabur. Keep tryin, salam kenal