::Keceriaan:: 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2006:10:23 12:14:28
nFoto ini diambil beberapa waktu yang lalu ketika saya berada di Klaten, Jawa Tengah. Saya tertarik dengan keceriaan mereka bermain. Foto ini saya ambil agak jauh dari mereka agar mereka tidak menyadari keberadaan kamera. Alhasil, foto ini agak soft memang, karena saya pakai diafragma yang terlalu besar. Thanks atas koment-nya!!....

  • Nilai foto: 9
  • Dilihat: 110
  • Waktu upload: Jumat, 23 Feb 2007
  • Lokasi: Klaten, desa Babadan, Jawa Tengah, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot S3 IS *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Jerry Marmen (3535)

17 tahun yang lalu

Apart from the technical proble... Foto ini cukup bicara ttg keceriaan. Salam

 Yance Piter (5992)

17 tahun yang lalu

sayang kurang fokusnya, kalau mau ekspose keceriaan, lebih baik ngambilnya lebih dekat lagi.....

 I Wayan Primartyawan S (34292)

17 tahun yang lalu

duh kurang pas komponya....try out lg deh maap yeeee

 Muhamad Septiansyah, Jaka (6837)

17 tahun yang lalu

trlalu out of focus pak.. ekspresi sih lucu, tp kompo terkesan biasa saja.. IMHO loh pak.. mungkin bisa diakalin dengan croping.. Keep upload! Salam..

 Putra Permata Tegar Idaman (14710)

17 tahun yang lalu

Maaf Niy Mas, tp Komposisinya kurang pas.. TErlalu jauh sehingga Keceriaannya tidak tampak.. Ekspresi Objek jg kurang Ekspresif.. Gambar juga kurang fokus pada objek sebelah kiri.. Mungkin anda ingin mengambil secara candid tapi sepertinya mereka telah menyadarinya... Buktinya mereka tidak sedang bermain melainkan duduk dengan rapi yang pada akhirnya tidak menunjukkan KECERIAAN seperti yang mas Inginkan.. Semoga berkenan.. Salam