Dhuhur ke Ashar 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Jowvy Kumala (12670)

Mesjid Raya Makassar di siang hari....

Kategori
Arsitektur
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Aat Fathurrozak (4736)

16 tahun yang lalu

Allahu akbar...mudah2an jamaahnya seindah masjidnya

Haerul Said (2863)

17 tahun yang lalu

masjid dengan asitektur eropa, konon mirip dengan masjid Cordova spanyol, salah satu kebanggaan makassar, walaupun gelap tapi ada sesuatu yang disampaikan(tersirat), mungkin atau berangkali(sengaja digelapkan) karena, dibalik kemewahan mesjid itu ternyata masih ada pengemis yang berseliweran disana, sehingga sangat tidak simetris alias kontras, imho cess, salam nah, semoga berkenang, MAKASSAR OKE TONJI

 Simon Abdurrahman (24794)

17 tahun yang lalu

cakep viewnya.....cuma agak distorsi di samping kiri-kanan fotonya ya..sekedar saran, gimana kalo F-stop nya di ukur di bangunan masjidnya, lalu di kecilin lagi setengah stop...biar masjidnya gak terlalu gelap...semoga berkenan ..salam !!!!

Ade Satria Elisman (1723)

17 tahun yang lalu

bagus... imho, mesjidnya jadi agak sedikit gelap. mungkin karena mataharinya berada di belakang mesjid ya? tapi langitnya keren...