Berdiri Diantara Sisi Gelap dan Terang 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2007:03:07 12:44:15
nISO Speed Ratings: 400
n
nni poto kebetulan lg jalan2 ke museum geologi,trs nglyt lorong gitu deh,,,
njadinya nyuruh tmn jadi model...yaaa dg sedikit edit,walaupun ga klytn bgt,,,yaa lumayanlah...
n
nmonggo kritikan dan sarannya...
n
najarkan sayah mengambil dan mengedit poto,,,krn saya memang selalu ingin belajar..

  • Nilai foto: 61
  • Dilihat: 220
  • Waktu upload: Sabtu, 10 Mar 2007
  • Lokasi: Museum Geologi, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.0
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-35mm f3.5 - 5.6 USM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Danny Rusly (32301)

17 tahun yang lalu

siluet dan lighting nya bagus, dalam lorong....salam kenal

 Sis M (5783)

17 tahun yang lalu

pemanfaatan lighting yg bagus - asyik aja ngeliat gambar nya

 Luqman Hakim (14146)

17 tahun yang lalu

Komposisinya udah boleh, meski masih bisa di-eksplorasi lebih mendalam. Pertanyaan yang timbul dari foto ini banyak, mau dibawa ke mana karakter foto ini? Tematik horor, tematik kesunyian dan kesendirian, atau sekedar tematik tanpa arti? IMHO, sebuah foto butuh "nyawa" Mas Ryan, dan bukan hanya foto, setiap karya apapun butuh "nyawa", untuk "menghidupkan" karakter yang ada di karya tersebut. Sepintas saya liat, karakter ini konsepnya ke horor, atau kesendirian, hanya saja eksplorasinya masih kurang. Kenapa? Framing gelap akibat ruang terangnya jangan terlalu banyak, ditambah framing buatan (alias framing oldig-nya) juga kebesaran, yang ada objek utama jadi mengecil dan kurang mengena sama konsepnya. Nggak tau juga kalo sekedar motret tanpa "nyawa" dan kesannya "yang penting pengen motret aja"... Ehm, kalo begitu paling hasilnya nggak jauh dari foto dokumentasi biasa. Itu yang membedakan kita dengan fotografer profesional dengan fotografer dokumentasi atau cuma orang yang sekedar bisa motret... IMHO kalo omongan saya kelewat keras, kasar atau apa... Karena pada dasarnya no heart feeling dari saya. Salam hangat.

 Setiaanto Widjaja (23124)

17 tahun yang lalu

Ide yang keren...salam

 Aniceta Sabrina (27702)

17 tahun yang lalu

ide perspektif nya ok neh .. tp sayang sepertinya horizon nya miring

 Handy Loekito (81432)

17 tahun yang lalu

kereeen idenya,.............................salam

Edy Oei (904)

17 tahun yang lalu

nice image.. tapi rada miring dikit aja.. salam kenal

Ryan Prijadi T (1683)

17 tahun yang lalu

Lightingnya mantap! refleksi siluet temannya juga oke. Nice pict!

 Musa Simanungkalit (44345)

17 tahun yang lalu

Angle dengan persfektif menarik. Siluet orang kalo lebih tajam pasti lebih yahud ini foto.

 Arif Ferdian (6431)

17 tahun yang lalu

setuju ama mbak Feni.... padahal udah keren banget mas.... salam ya

 Feni Kertikasyari (5162)

17 tahun yang lalu

Lorongnya yang mengesankan 'kedalaman' keren... Karna ada pintu yang gelap diujung, siluet temen jadi ga jelas. Kalo bisa temannya dikasih cahaya mgkn lbh bagus.. IMHO. Salam.

 Alexander Atan (3440)

17 tahun yang lalu

fotonya bagus, dan judulnya juga masuk akal. tapi kurang ashik judulnya aja. gitu.

 Antoni Halim, tony (5076)

17 tahun yang lalu

Nice shoot...salam kenal