Bulukan 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2007:08:09 20:25:38
n
nini adalah jamur yg nemu di pohon bekas di tebang. ternyata masih bisa ada kehidupan di dalam kematian. salut..

  • Nilai foto: 33
  • Dilihat: 166
  • Waktu upload: Jumat, 10 Aug 2007
  • Lokasi: Lippo Karawaci, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot G7 *
  • Lensa: Canon *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Martono Chang (1384)

17 tahun yang lalu

nice try bos... semuanya serba auto? tapi berasa juga tuh DOFnya... salam...

 JR Pahlano Daud (65237)

17 tahun yang lalu

Simple...boleh jg obyeknya ok !..ga kepikirin.......... s@L@m

 Made Dwitiyara IB (13189)

17 tahun yang lalu

TERUS UPLOAD, BELAJAR BIAR NAMBAH PINTER.....SAYA SUKA AVATARNYA...CANTIK.

Wilis Yuanto Wijaya (1359)

17 tahun yang lalu

sharpnya emang oke. tapi bnyk bagian yg ngak fokus sehinggga mengurangi POInya, (IMHO), coba lebih fokus ke objectnya. Salam

 Imam Subhan (213153)

17 tahun yang lalu

Tajam...natural tonenya bagus...prefer diclose up lagi dech...G7nya siip nich

Reyhan Nugraha (1078)

17 tahun yang lalu

idenya oke... tapi DOFnya kurang oke nih... salam..

 Benedictus Jerry (17863)

17 tahun yang lalu

komposisi bagus, rada sharp..memang

 Hamka, Alwi..OgiE.. (11466)

17 tahun yang lalu

manteb ne..idenya ..sharping banget ya.......