- c o l o r s - 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Bunga Adennium halaman depan rumah, pernah rencana mau ditebang tapi ternyata berbunga terus, jadi gak ada alasan utk ditebang :)

Shooting Data
  • Aperture: f/6.3
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Canon EF 28-135mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Willy Tikoalu, Dablekz (80745)

17 tahun yang lalu

Bagus fotonya, komposisinya menarik dengan tone yang bagus. .....Thank's for sharing GOOD PHOTO ...............salam......

 Moses Stell, oche (71185)

17 tahun yang lalu

cantik sekali bunganya..vividnya pas...lighting dan tonenya juga sip....salam fn

 Muhammad Djufryhard (8937)

17 tahun yang lalu

Beautiful Adennium Flower.....Tone & Compo-nya Keren dengan Lighting yg Ok.....thx for share this Nicely Picture...Salam hangat

 M. Ischaq (117099)

17 tahun yang lalu

Bukan Kamboja tapi adenium ..sepertinya pake lampu di belakang bunganya ? idenya keren ..salam

 R. Agung Abdillah (36845)

17 tahun yang lalu

Dahsyat warnanya.

Fasya Pradipta Budianto (1611)

17 tahun yang lalu

wow .. cantik sekali compo nya dgn lighting yg keren dan tone yg ciamik !!

 Ridzky Pratama (4158)

17 tahun yang lalu

kontras warnanya.. tof dah... tengahnya kok ngga tajem ya?

 Roland Gustaaf Henri de Vogel (15172)

17 tahun yang lalu

nice compo and tones, sharp makro ....... dof BG keren ....... salam

 Imam Subhan (213153)

17 tahun yang lalu

Tone bunganya unik...DoF cakep.....salam

 Hamri Wabula (20990)

17 tahun yang lalu

wah merahnya....tajam baget. nice macro, salam

 Bhakti Nusantara, Andreas (34781)

17 tahun yang lalu

Yupz tajam dan tonenya eye catching banget, salam!

 Jaswadi Effendi (7889)

17 tahun yang lalu

tajam ...bunganya cantik....salam