Hiu Tikus 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

A Zulkarnain (566)

Kata Nelayan Sungsang namanya Hiu Tikus...
rnUkuran kecil, tapi matanya sangat menyeramkan.

Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/400
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 400D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Muhamad Yoddy Saputra (70635)

17 tahun yang lalu

Maaf terlalu datar, mungkin maksudnya akan focus di matanya ya karena matanya emang keren, tapi kayaknya BGnya kurang mendukung, ada baiknya malahan diambil keseluruhan badannya atau kalo mau sekalian di makro aja matanya, IMHO, semoga berkenan ya, salam kenal ti bandung

FerDi A (878)

17 tahun yang lalu

ihh...seyemmm.....

 Rismiyanto (24575)

17 tahun yang lalu

Coba angle lain mas, atau misalnya ada orang2 yang berkerumun menonton hiu tersebut foto akan lebih bercerita..salam

 C. Borromeus Doni Maulistya (9952)

17 tahun yang lalu

ada yang lwbuh menarik sepertinya klo motert ini...tapi ini sudah lumayan juga...salam

 Nurdin Sobri (4156)

17 tahun yang lalu

mantab....detail...nice pict...salam damai.