Afternoon with Rainbow 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Ika Cahyawati (15071)

diambil ketika jalan ke Belitung minggu lalu.
npelangi keluar , namun tak lama kemudian hujan lagi...
nanyway, Belitung memang indah

Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 5D Mark II *
  • Lensa: Canon EF 17-40mm f/4L USM *
  • Filter: CPL B+W Slim
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Hartono Tjahjadi (31)

15 tahun yang lalu

moment indah yang pas diabadian dengan baik. color tone yang cukup baik dan terimbangi dengan komposisi. thanks for sharing, hartono

 Aswar Tatok (14080)

15 tahun yang lalu

wow...view, tonal & momentnya cakep banget

Agus Heri Widodo (1091)

15 tahun yang lalu

nice lanscape...viewnya cakep..salam

 Sugito Wijaya (7412)

15 tahun yang lalu

Cakep moment dan komponya. Motret pelangi memang harus gerak cepat, soalnya cepat sekali ngilang. Salam Glück Auf

 Henry Nata (14834)

15 tahun yang lalu

moment yg luar biasa , pelanginya menambah keindahan foto yg fantastik.....slm

Fauzi Ramadhan (95)

15 tahun yang lalu

poto ini momentumnya sangat kuat,si phototografernya juga sangat hati2 tampaknya memanfaatkan momen ini,saya merasakan emosional yg terkendali sehingga komponya terjaga,finishingnya berasil bang.salam dari gayo N.A.D.,

 Eka Rachmat, Meneer (88294)

15 tahun yang lalu

nice captured...salam

Winardi Saputra (2179)

15 tahun yang lalu

nice shot...momentnnya dapet bgt..dan viewnya oke bgt!

 I Gusti Bagus Purnajiwa, S (8390)

15 tahun yang lalu

Cakep viewnya, tone dan pelangi cakep

 Muhammad Arif Akbar (12513)

15 tahun yang lalu

Moment-nya top tenan...! Salam.

 Rezki Alifia Harono (8888)

15 tahun yang lalu

Cakep ne pelaginya dah, laskar pelanginya pada kenana ne.......???, di purwokerto saya sidah jarang liat yang beginian.....