The Kite 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Jalan-jalan ke parang teritis memang tidak cocok kalau tidak membawa kamera... Bersama kerabat menikmati indah nya parang teritis. Tanpa sengaja, dua orang kerabat menemukan sebuah layangan usang yang terdampar di sisi pantai. Di saat berusaha membenahi layangan usang tersebut, saya beraksi membidik mereka dengan sang DSLR. Satu jepretan saja dan inilah hasilnya. Dengan memberi sentuhan Black and white, inilah karya saya yang berjudul "The Kite"
n
n
nTerima kasih banyak atas komentar dan apresiasinya
nMirzandi.A.Setya

  • Nilai foto: 107
  • Dilihat: 210
  • Waktu upload: Senin, 28 Des 2009
  • Lokasi: Parang Teritis Beach, DI Yogyakarta, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.0
  • Speed: 1/80
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D5000 *
  • Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6G AF-S VR *
  • Filter: Hoya UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Maidi Irvan (78737)

14 tahun yang lalu

angelnya agus nih...

 Anang Joni Prioko (79024)

14 tahun yang lalu

Bewe format yg sedap, kuat pesannya. Salam eksekusi cakap.

 Rono Pradipto (59106)

14 tahun yang lalu

hitam putih yang bercerita dan berbicara .......... asik ......... tidak terkesan di potret ........ jadi luwes dan tidak kaku ..... salam

 Irfan Kamrin (33922)

14 tahun yang lalu

Asik BW nya mas Mirza... soft..................... salam hangat :D

 Ronny Kurniawan (5955)

14 tahun yang lalu

Keren BW-nya bro coba saya ada ide gmn kalo pake color balance to kasih tone ke BWnya lebih dasyat lagi.

Moko Ginta (1499)

14 tahun yang lalu

Moment yang Bagus... fotonya bisa bercerita ditambah dengan warna2 B&W nya

Yusuf Rezambadi Koen (62)

14 tahun yang lalu

|B|A|G|U|S|moment nya sungguh menawan. black and white yang diberikan juga cukup bagus

Pan Agustus (2097)

14 tahun yang lalu

mantap angle-nya foto juga tajam... mungkin dibuat berwarna untuk menunjukkan tone BG langit... salam

 Putranto Adi (108008)

14 tahun yang lalu

bagus BW nya.....fotonya bercerita.....BG orang yang dibelakang agak ngganggu.....smg berkenan......salam

 Wahyu (7393)

14 tahun yang lalu

bw nya suka....

Rizal Abdillah (1800)

14 tahun yang lalu

huhuyy, mulai mengerti ke-bw-an anda. mantappss

 Brian Dhicosumarvin Sumito (4798)

15 tahun yang lalu

its good...munkin msti di ksh lebih ke tua2an gt deh..kalo pake lightroom di ksh effect 'aged foto"thx ..salam

 Pamuda Pudji Suryadi (7193)

15 tahun yang lalu

kitenya anglenya kurang jelas, scenenya kurang fotogenik (mestinya pas melayang, atau pas berusaha menaikkan kite, ekspresi si anak pasti lebih dapet),... background teman-temannya juga memperlemah point of interestnya. Tidak ada alasan khusus (setting kuno atau yang lainnya) untuk membuatnya dalam hitam putih,...padalah kalau berwarna....langit dan lautnya khan bisa bagus sekali.....IMHO. Yang jempolan adalah High Dynamic Range-nya....salam Nikon.

 A. Mei Harmawansyah (69506)

15 tahun yang lalu

wow, bwnya asik....

 Ridha Aditya Nugraha (64723)

15 tahun yang lalu

Cantik momentnya, soft BW. Horizon laut "tertutupi" oleh dua orang dengan layang-layang ini, bercerita. Salam kenal dan salam hangat!

 Agustinus Adi Budojo (201325)

15 tahun yang lalu

angle dan bw bagus, .............. artistik,

Yustina Pagho Patty (3088)

15 tahun yang lalu

enak liat nya...^_^

 Tonie Hermawan (46677)

15 tahun yang lalu

cakep BWnya...halus gambarnya..salam

 Ary Eko Arjunanto (146009)

15 tahun yang lalu

Kontras BW seimbang.....cenderung soft..IMHO...gmn kalo horison posisi lurus,..pasti lebih sedap searah pandangan mata..sip...salam..semoga berkenan.

 Rahmanto (16420)

15 tahun yang lalu

tonalnya lembut, suka BWnya....btw,penulisan tempat yang bener parangtritis...:) salam yogyes

 Okke Permadhi (9625)

15 tahun yang lalu

bw-nya tidak terlalu keras/kontras, tp enak dilihat, cakep nih...; salam dari Bandung

 Agus Prasetiawan (76484)

15 tahun yang lalu

BW ne apik dik...parangtritis ki Jogja to..ora jateng..../salam dr klaten

Dio putra (559)

15 tahun yang lalu

manteb pake B lah pokoke :)

Randy Nugroho (610)

15 tahun yang lalu

Fotonya cukup bercerita, BW nya menjadikan foto ini cukup asik untuk dilihat