.:: Tenang ::. 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Selamat Sore menjelang malam FNers...,
n
nhanya sebuah foto yang telat sudah kemaleman...karena macet dijalan, indahnya cakrawala hanya tersisa dalam buih ombak yang diabadikan dengan SS tanpa filter yang memadai...
n
nmohon kritik dan sarannya...
nSalam

Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: B
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 550D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 IS *
  • Filter: tidak pakai
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Dedia Roni (139028)

13 tahun yang lalu

mantap SS nya...

Martha G S (301)

13 tahun yang lalu

benar2 terasa tenang, cocok dengan judulnya, salam

 Erwinsyah (16688)

13 tahun yang lalu

saya suka pemilihan foregroundnya

 Made Putra Sedana (54607)

13 tahun yang lalu

mantap ss nya ...dipadu tone BW yg dramatis....salam PS

 Fathurohman Arif Zainal Muttaqin (3898)

13 tahun yang lalu

siiippp..... sadtonenya good good.... :D

 Ida Bagus Wiwin Suardhana (10982)

13 tahun yang lalu

komposisi yang indah dengan kumpulan batu sebagai PoI dibalut lembutnya ombak.... pengin tau gimana kalo speednya dipercepat dikit agar tekstur ombaknya sedikit terekam.

 Freddy Rompas (19828)

13 tahun yang lalu

keren fotonya bro ...

 Wikan Yogi P (17504)

13 tahun yang lalu

SSnya mantabbbbbb.....................WY

Dewi Puspa Sari (2909)

13 tahun yang lalu

Lautan kapas mas kresna... nice...

 Agus Lopuhaa (5518)

13 tahun yang lalu

ssnya mantap dalam balutan bw yang indah.... luar biasa

 Much Kurniawan (11784)

13 tahun yang lalu

Kereeeen LS-nya.... kesan tenangnya dapet... SALAM

 Randy Rakhmadhany (41812)

13 tahun yang lalu

ls indah dengan balutan bw. salam :)

 Handy Loekito (81432)

13 tahun yang lalu

Muantaaaaaaaaaap ,...................... salam hl