Reflection with Strobist 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Arie Winaya (1544)

Self Photography dengan tripod. Waktu sore hari matahari dari kiri, strobist sederhana 1 flash kanan depan dengan power 1/8. Dengan sedikit editan pada backround. Semoga saran & kritik dari temen-temen membantu tuk menyempurnakannya. Nuhun.

  • Nilai foto: 21
  • Dilihat: 361
  • Waktu upload: Minggu, 20 Mei 2012
  • Lokasi: Basra, Surabaya, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: 5.6
  • Speed: 1/100
  • ISO: 200
  • Kamera: Canon EOS 550D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 IS *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Fatoni (1371)

12 tahun yang lalu

nice konsep , kerreeennn ,

 Tonton Feriyana (14224)

12 tahun yang lalu

setuju jg sama om Fehmiu Roffy Tavare... salam kenal

 Restu Aji Siswanto S. (5746)

12 tahun yang lalu

Distorsinya bagus.. Cahaya di POI juga rata.. langitnya pas birunya..

Vinna Liana (1003)

12 tahun yang lalu

setuju sama bang Fehmiu Roffy Tavare :D

 Fehmiu Roffy Tavare (16427)

12 tahun yang lalu

tampilan warnanya menarik, terlebih polesan dua gedung di belakang justru menjadi pusat perhatian saya daripada modelnya..Jadi, mana yang menjadi subyek foto ini?sang model?atau dua bangunan di belakang itu? :)

 Ade Noverzan (257103)

12 tahun yang lalu

lighting bagus, prefer BG tidak usah diedit, salam