perjuangan 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

TITI, itu istilah masyarakat binjai pada umumnya untuk menyebut yang namanya JEMBATAN. kjadian ini terjadi pada tanggal 10 November 2012 dimana masyarakat indonesia sedang memperingati Hari Pahlawan, tapi di suatu sudut daerah di Limau sundai-binjai, terjadi proses perbaikan TITI(jembatan) Perjuangan untuk mendapatkan pendidikan cukup hebat, anak gadis ini rela berjalan pelan2 mempertaruhkan nyawanya demi berjuang untuk menyebrangi sungan demi mencari yang namanya ILMU. semoga cepat selesai dek.... wasallam

Shooting Data
  • Aperture: 7.1
  • Speed: 1/100
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D7000 *
  • Lensa: 18-105 mm *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
catur prasetya (8)

11 tahun yang lalu

sangat mengharukan

Hardika Muharman (17)

11 tahun yang lalu

demi menuntun ilmu ampe dia rela berkorban kayak gitu . . . kalo dilihat sampai pemerintah binjai kayak mana ya mas ?

 Andri Rizky Agustian (4136)

12 tahun yang lalu

vote for FPE, foto ini sangat mahal nilainya, nilai apapun..... momentnya mantappppp

 Prima Reza Harmeydi (11420)

12 tahun yang lalu

waw,, agak ngeri gini ya,, bahaya jembatannya

 Mulyatna (206745)

12 tahun yang lalu

sangat dramatis dan mengharukan...........dia lah pahlawan masa kini... luar biasa...............sangat bercerita

arie yusuf (2288)

12 tahun yang lalu

great moment

Irwan Gunawan (1445)

12 tahun yang lalu

membahayakan sekali jembatannya

 Ade Noverzan (257103)

12 tahun yang lalu

nice moment, mengenaskan...