Keukenhof  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Thanks udah terpilih FPE. Orang yang di POI itu teman saya, Binsar, dia sedang memotret. sama seperti yang saya sedang lakukan juga. Kita berdua dg dipandu GPS TomTom bersepeda sejauh 30 km an ke Keukenhof, kebun bunga Tulip yang tersohor itu. Ini adalah sebuah jalan yang sudah dekat kebun itu dan di tempat ini memang bunganya belum bermekaran. Mungkin karena masih awal musim semi. Jalanan ini panjanggggg dan lurus maybe ada 3-4 km an lurus terus begini dan banyak serangga jadi nggak bisa bersepeda sambil ngobrol soalnya serangga bisa tertelan. Berangkat pagi pulang sampai rumah sudah senja. Badan capek tapi hati senang. Memang lingkungan kalau dijaga baik seperti di negeri Belanda ini manusianya juga akan lebih sehat dan bahagia. Semoga negeri kita tercinta bisa meneladani hal yang baik dari sini. God bless Indonesia ... MERDEKA

  • Nilai foto: 537
  • Dilihat: 2329
  • Waktu upload: Selasa, 08 Jan 2013
  • Lokasi: Keukenhof, Netherlands
Shooting Data
  • Aperture: f/13.0
  • Speed: 1/1
  • ISO: 100
  • Kamera: Konica Minolta Dynax 7D *
  • Lensa: Konica Minolta 17-35mm F/2.8-4D *
  • Filter: 0
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 saiful bachri (28827)

10 tahun yang lalu

istimewa. memang layak fpe. salam kenal

Mochammad Ali Hermawan (1878)

11 tahun yang lalu

wow....speechles saya

 M. U. Marina Situmorang (6097)

11 tahun yang lalu

waaaw! keren banget! gak tau lagi saya mau kasi komentar apa saking cakepnya foto ini :)

J. Evan Hanggara M. (1643)

11 tahun yang lalu

awesome!! elemen garis dari beberapa arah nya ini yang bagus sekali! IMHO kalo titik nya tepat ditengah atau pas di titik rule of third mungkin lebih eyecatching! objek manusia itu sebagai tambahan biar pemandangannya tidak membosankan. Impressive!! salam

 Noveandrie Hairy (16255)

11 tahun yang lalu

luarbiasa indahnya...pemandangan yg menyejukkan hati..

Agung Rekso Utomo (247)

12 tahun yang lalu

komposisi, warna, semua unsur yg ada disini sangat bagus. saatnya saya bilang sempurna

 Alfian (6548)

12 tahun yang lalu

nice oldig

RAHMAT SAPUTRA (285)

12 tahun yang lalu

indah

 Jerry Alexander S. S. (3568)

12 tahun yang lalu

komposisinya bagus...

Sahdy Yuniar Kurniawan (642)

12 tahun yang lalu

ini baru namanya foto!

 Ibrahim Fatwa Wijaya (19154)

12 tahun yang lalu

really great shot

 Nicko Darwis (23828)

12 tahun yang lalu

unik sekali momentnya

 Robby Suryaatmaja (4445)

12 tahun yang lalu

Komposisi garis yang indah

 Patar Ronnie Hatigoran (22128)

12 tahun yang lalu

Terkesan dokumentatif dibandingkan landscape murni, masking masih kelihatan terutama di garis horizon...

 Rudi Sepsiam Belly (8140)

12 tahun yang lalu

nice view..; sulit cari momentnya...

Dicky Hendra S (1659)

12 tahun yang lalu

Nice landscape,,bersih dan asri sekali,,,salam dr cilacap,,

 Muhammad Reza (14249)

12 tahun yang lalu

luar biasaaaaa LS nya belanda,,kereen

Hendra (50)

12 tahun yang lalu

rapi dan teratur ...!!! sedap dipandang mata..ditambah pelangi yang nan indah..!!

agus muhammad arifin (932)

12 tahun yang lalu

indahnya pelangi..

 Rahmatullah Asiddiq SA (3737)

12 tahun yang lalu

nice shot

 Moh. Anshari (40702)

12 tahun yang lalu

waw.. keren bgt.. pelanginya, komponya, perspektifnya, top bgt. salam

Muhardysyam (1689)

12 tahun yang lalu

tone dan komponya top.

Charliet Trisuligna (1053)

12 tahun yang lalu

perpaduan perspektif view yang apik dan momen yang menarik, mantab

kansa amirah ulfah (21)

12 tahun yang lalu

SERIUSS! ini kerennn baanget ! konsep pohon ama pelangi, mix up ! nice job !

fathorrahman oong (306)

12 tahun yang lalu

wow...keren banget...