Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Winfrid Bonifasius Manullang (5758)
foto ini hasil merging dari 9 shot foto untuk menunjukkan keadaan daerah wisata Haranggaol,Danau Toba yang sudah dipenuhi dengan keramba ikan yang membuat Danau Toba, salah satu danau terindah di dunia, menjadi sangat kotor penuh dengan limbah keramba dan bangkai2 ikan sehingga sekitar danau berbau tidak sedap. Disatu sisi, adanya budidaya ikan ekonomi masyarakat sekitar meningkat, namun membuat danau sangat kotor dan mengurangi keindahannya. Diharapkan peran pemerintah untuk mengatasi masalah ini. Save Toba from Extinction..Salam jepret!!
11 tahun yang lalu
fotonya sangat bercerita. perlu perhatian dari pemda setempat tuh. mungkin bisa buat perda mengenai keramba ikan. sayang, kalau danau yang indah ini tercemar oleh limbah keramba ikan. selain keramba ikan, enceng gondok dan penebangan hutan daerah peyangga/resapan air di lerengnya juga memprihatinkan.
nice shoot Om.. detail & kompo nya josss iki,, suka sama tone nya.. salam
Nice shot, refelksinya cakep, view nya segerrrr.....salam
panorama yang cantik saluut :)
cakep landscapenya, salam nature