Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Victor Prima Nugraha (122086)
KERBAU RAWA (Asia Tenggara) Kerajaan : Animalia Filum : Chordata, Kelas : Mammalia, Ordo : Artiodactyla, Famili : Bovidae, Upafamili :Bovinae, Genus : Bubalus, Spesies : Bubalus Bubalis Carabanesis. Kerbau rawa (swamp buffalo) banyak terdapat di Cina, Thailand, Malaysia, Indonesi dan Filipina. Kerbau rawa berwarna mulai dari putih atau albinoid, belang, abu-abu terang sampai abu-abu gelap. Warna kulit kerbau rawa umumnya adalah keabu-abuan. Tanduk, kuku dan rambut biasanya memiliki warna yang sama seperti kulit tetapi cenderung gelap, atau biasa dideskripsikan sebagai abu-abu gelap (Cockrill, 1974). Ciri lain kerbau rawa adalah pendek, gemuk dan bertanduk panjang mengarah ke belakang (Fahimuddin, 1975). Kerbau rawa biasa digunakan sebagai penghasil daging dan ternak kerja. Susu dari kerbau banyak digunakan oleh manusia. Contohnya sebagai bahan keju Mozzarella. Daging kerbau juga merupakan hasil ekspor utama di India. Meskipun demikian daging kerbau kurang disukai di Asia karena kekerasannya. Kulit kerbau sering digunakan juga sebagai bahan sepatu, wayang kulit dan helm sepeda motor.
11 tahun yang lalu
nice HI & LS mang vik... salam wong kito galo
HI nya mantep gan
momente juara iki
Pas nian nekan shutternyo...ciprakan air dari bambu pengembala terekam dengan baik...
josz tenan tonal , angle dan kompo nya kangmas , salam
komposisi moment keren .....
Momen yg langka dan. Dieksekusi dengan sempurna. Mantap.
cakep moment and tonenya
Moment yang indah..
moment dan komposisi bagus, informasi lengkap,yah...sosok kerbaunya saja kurang terlihat but... IMHO
nice capture....moment yg cakep....salut.
berasa sekali wide nya....ajip nan apik timing kompo tonal blue nya, salam :)
komponya cakep
Nice HI, komposisinya apik. menurut saya lebih cocok kalau dibuat landspace bukan portrait. salam.
nice moment viewnya indah
Nice activity (sayang POInya belum dapet)...Silahkan mampir, Salam
nice moment, komponya menarik
keren...komponya sip
komposisinya mantap..nice HI nice LS..salam
Wooww.. Nice.. Kereeen
Momen yang tiada tara. IMO.....distorsi titik perhatian menjadi tantangan, "ingin melihat langit" atau "gerombolan kerbau"?
sajian yang sangat bercerita ini Mmaster....... keren dan detail sekali......... kerbaunya banyak........
komponya mantapp..
Nice HI om... mantap momentnya,,, jarang2 liat oranng ngangon kerbau d air... salam