Gerbang 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Saya mencoba latihan mengambil gambar di tempat gelap dengan berusaha menggunakan cahaya dari lampu lampu gerbang itu. Itu adalah gerbang rumah tetangga, tepatnya di depan rumah saya. Gimana menurut saudara sekalian? mohon komentarnya...

  • Nilai foto: 26
  • Dilihat: 318
  • Waktu upload: Selasa, 14 Mei 2013
  • Lokasi: Rumah tetangga, Palembang, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/4.5
  • Speed: 1/1/6
  • ISO: 3200
  • Kamera: Canon EOS 1100D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm f.3.5-5.6 IS II *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Muchamad Zaldi Mahati (24379)

11 tahun yang lalu

angle dan komposisinya oke sobat, dramatisnya dapat. ditunggu ini karya2 terbarunya :)

Jovan Bryan (6)

11 tahun yang lalu

Buat aku ini indah banget. aselinya dapat...

 Azis Karuniawan (5213)

11 tahun yang lalu

ligtingnya oke om, POI-nya agak kurang jelas saya.. moga berkenan...salam

chandhika windasharyf (1445)

11 tahun yang lalu

aslmkm wrwb..komposisi dan lightingnya apik,sependapat dengan komentar diatas anglenya bisa dieksplore lagi..bingkai dari daun rapi,.3 jempol,mari berbagi komentar sehat dan membangun,salam jepret :)

 Yohannes Ruhupatty (15778)

11 tahun yang lalu

Piye kabare mas brow ... Komposisinya oke mas bro, cuma imho angle-nya masi bisa dimaksimalkan lagi mas bro. Untuk bagian pagar dan pilar masih terasa miring mas bro ... POInya masi bisa dimaksimalkan lagi mas bro ... Salam, semoga berkenan

 Muhammad Riyad Filza (4405)

11 tahun yang lalu

Komposisinya menarik.