Nengok Sawah #FotoMudik2014 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Asep Priatna (13436)

Pada era tahun 70 an di areal pesawahan ini saya belajar cari belut sawah, belajar menanam padi, belajar menggunakan ani-ani untuk memotong padi, dan belajar "ngirik" untuk melepaskan butir-butir padi dari batangngnya dengan menggunakan telapak kaki. Difoto menggunakan kamera handphone Samsung Galaxy S2 diolah langsung di hand phone dengan menggunakan applikasi Snapseed

  • Nilai foto: 5
  • Dilihat: 144
  • Waktu upload: Rabu, 30 Jul 2014
  • Lokasi: Sawah warisan leluhur, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.7
  • Speed: 1/1/452
  • ISO: 32
  • Kamera: Samsung Galaxy S II *
  • Lensa: Samsung Built-in/Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Belum ada komentar