Stand Out 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Dedi Sukardi (43091)

Kadal (Lizard) hewan retil bersisik yang beraneka bentuknya berkaki empat, kadal berdarah dingin kerap berjemur dan mempunyai sisik-sisik. Kebanyakan kadal tinggal di atas tanah (terestrial), sementara sebagiannya hidup menyusup di dalam tanah gembur atau pasir (fossorial). Sebagian lagi berkeliaran di atas atau di batang pohon (arboreal).

  • Nilai foto: 50
  • Dilihat: 149
  • Waktu upload: Senin, 03 Nov 2014
  • Lokasi: Kebun Raya Bogor, Bogor, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/1/80
  • ISO: 640
  • Kamera: Olympus PEN Lite E-PL3 *
  • Lensa: M.Zuiko 14-42mm f/3.5-5.6 *
  • Filter: UV Marumi
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Lukman Soleh (2732)

9 tahun yang lalu

tampaknya lagi jinak nih..biasanya gesit

 Bustam Yunus (12870)

10 tahun yang lalu

tajam om...tone nya jg keren...dahsyat....salam

 Adi Guno (12965)

10 tahun yang lalu

maknyoosss tenan ..... salam

 Uco Sugianto (122712)

10 tahun yang lalu

tonenya ok

 Agus Mahmuda (45654)

10 tahun yang lalu

Hasil fotonya mantab mas bro, makronya dan jernih, anglenya menarik... salam persaudaraan

 Yongky Affandi (19984)

10 tahun yang lalu

Mantap om.. tonenya asik.. joss..

 Tri Mujiarto (6749)

10 tahun yang lalu

pas warnanya..mantabz bngt,pngn elus

 Bassa Suseno (86941)

10 tahun yang lalu

wooow..keren banget jepretannya kang..serasa begitu nyata kadalnya..narasainya selalu toppp..salam

ramdhani arief (320)

10 tahun yang lalu

ihh ngeriii

Muhammad Farid (771)

10 tahun yang lalu

Tajam. Nice shoot