Festival Hungry Ghost vihara gunung timur medan  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Petrus Loo (56244)

Mungkin sebutan hungry ghost festival (Zhong Yuan Jie / Yu Lan Jie) tidak lazim didengar masyarakat Tionghoa di Medan maupun Sumatera Utara. Karena lebih banyak dipakai di luar negeri, seperti di Malaysia dan Singapura. Orang Medan lebih mengenal Tjit Gwee Phua (tanggal 15 bulan 7 kalender Lunar). Biasanya disekitar bulan ini banyak pantangan buat sesuatu, misalnya resepsi perkawinan. Untuk bulan seperti ini restaurant dan hotel di Medan akan kosong sama sekali untuk hajatan resepsi pernikahan masyarakat Tionghoa. Inilah saatnya bila mendapatkan diskon besar bila ingin melaksanakan resepsi.... cerita lanjutan di www.petrusloo.com

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 169
  • Waktu upload: Kamis, 01 Sep 2016
  • Lokasi: vihara gunung timur, Medan, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.0
  • Speed: 1/1000
  • ISO: 400
  • Kamera: Fuji TX-1 *
  • Lensa: fujifilm 23 *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Kristupa W Saragih (176444)

8 tahun yang lalu

Dokumentatif

 Mulawardi Sutanto (306926)

8 tahun yang lalu

bagus moment dan eksekusinya..... salam.....

 Teguh Kurniawan (10991)

8 tahun yang lalu

foto jurnalistiknya keren