Jogja Nol Kilometer Light Trail 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Adit (670)

Berburu light trail di sekitar titik nol kilometer Jogja. Foto diambil sekitar jam 5 pagi.

Shooting Data
Kritik dan Komentar
 Ralfa Khansa (5622)

4 tahun yang lalu

komposisi dan tekniknya joss

 Adi Nugroho (18009)

4 tahun yang lalu

Dahsyat....perpaduan teknik dan eksekusinya. Salim kenal, mas

 Stevano Davi (28176)

4 tahun yang lalu

Jogja segudang rindu

 Andi Kurniawan (13834)

4 tahun yang lalu

Keren Gan, komposisi keren, leading linenya jos. Ambilan angle kreatif n mantul. Tone maut. Timingnya pas.

 Luqman Supanji (12411)

4 tahun yang lalu

Mantab..

 wahyuono w (26587)

4 tahun yang lalu

Keren sangat, joss eksekusi... Salam hangat