Sendiri Kala Senja  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Masih lanjutan dari seri muara angke, sebuah hutan yang akan hilang di utara Jakarta.
Dan satu pohon menatap akhir dari hutannya.

Foto diambil bersamaan dengan Senja di Ujung Tahun 2003

Peace...

  • Nilai foto: 260
  • Dilihat: 568
  • Waktu upload: Sabtu, 03 Jan 2004
  • Lokasi: Muara Angke, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
LandscapeNature
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: 1/30
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 5 *
  • Lensa: Canon canon 28-105 f/3.5-4.5 USM *
  • Filter: UV, malas ngelepasnya
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Maria Oktavina FarFar,RIA (10200)

20 tahun yang lalu

canti sekali komposisi & warna awannya

 Santosa Basuki (13376)

20 tahun yang lalu

Suasana senja dengan kesendirian....

 Gadang B. Susetyo (9995)

20 tahun yang lalu

komposisi dan moment yg pass... indah sekale..

 Wiratno (11293)

20 tahun yang lalu

Sore nan indah ya Kak, kayaknya sharpening agak terlalu kuat ya imho. Salam

Anna Pombo (723)

20 tahun yang lalu

Asli, waktu liat foto ini bengong... Really great and perfect perpaduan semuanya. Selamat bisa bikin foto yang bernilai.

 Akhmad Sutrisno (80477)

20 tahun yang lalu

pemandangan yang indah dan tajam

St. Ardo Winoto (270)

20 tahun yang lalu

keren banget komposisinya juga pas

 Abdul Rahim (17327)

20 tahun yang lalu

101 stok foto muara angke, cukup untuk dua bulan y... komposisi dan warna yang cantik...