Pagi hari sayup-sayup  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Tempat dekat ditetamu Nepal-India di Sonauli.rnfoto diambil 19.01. 1988.rnbulan januari di india utara pagi pagi masih dingin sekali. rnrnTerima kasih banyak untuk sambutan baik hati saya baru mengdapat di FN.

  • Nilai foto: 334
  • Dilihat: 601
  • Waktu upload: Kamis, 05 Feb 2004
  • Lokasi: boarder Nepal-India di Sonauli, Nepal
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: minolta XD-7 *
  • Filter: tidak
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Agatha Anne (11600)

20 tahun yang lalu

Selamat Bergabung di FN... Mood foto ini bagus sekali... justru kabut yang memperkuat foto ini... Really Great picture !

 Yulianto Soeroso (231606)

20 tahun yang lalu

kalau aku lihat gini suka gemes ...habis udara yang terekam selalu berkabut ..tapi ya begitu penampilannya ..rasanya ingin lari ke PS terus hahahaha, padahal ....suasana memang gitu, sip lah kapan aku ke sana ya...

M. Sbastian W (430)

20 tahun yang lalu

sangat mendalam.....great!

 Feri Latief (10508)

20 tahun yang lalu

Misterius...& Magis

 Fadil Aziz (7946)

20 tahun yang lalu

Bagus sekali. Kontemplatif. Efek kabut menambah kedalaman juga. Selamat datang Mr. Schadt. Ditunggu foto-foto Anda berikutnya...

dian nugrahaningsari (965)

20 tahun yang lalu

bagus sekali fotonya....................suasananya terekam dengan baik......................

 Steve Chong, arps (19245)

20 tahun yang lalu

What a superb shot this is, both technically and aesthetically!! Into my fav.!

20 tahun yang lalu

momen dan suasananya bagus. setuju juga dengan usul Indi- diatas...kalo frame hanya menampilkan 3 figur di tengah..akan lebih kuat komposisinya

 Indi Soemardjan (7483)

20 tahun yang lalu

Great photo! How about cropping into a slightly smaller image by taking away both sides of the road shoulders? I think it will make a nicer composition (tighter, if I may say) that way. i.e. a quarter on the right side and another on the left side. then, the result will be in a portrait orientaton (rather than landscape).

Shofian N K (16876)

20 tahun yang lalu

Indah sekali...

 Rochim Hadisantosa (104553)

20 tahun yang lalu

Grosse Strassenfotografie, wunderbar aufgenommen. Hi Helmut, saya memberikan komen dan TU pada fotomu bukan karena anda telah memberikan yg sama padaku. Sebaiknya memang bukan karena demikian. Ini sebagai penilaian yg jujur. Sekaligus sambutan karena anda telah menerima ajakanku bergabung di FN. Sungguh senang dan antusias melihat bagaimana cara anda menyukai, melihat dan menangkap kultur yg berbeda. Liebe Grusse aus Muenchen.

 Adityo A Putro (2241)

20 tahun yang lalu

sungguh foto yang sangat "indah". bergetar hati saya melihatnya dan terus melihatnya...

 Danny (13075)

20 tahun yang lalu

dramatic,salute!

Ramadhantika Fauziyyah (712)

20 tahun yang lalu

Moment yang terekam dengan baik ...

 Budiasih Wahyuntari (9414)

20 tahun yang lalu

mystic misty pic...can feel the mood what a great capture

 Suryo Priyantoro, UYO (149423)

20 tahun yang lalu

its great pic ... i can feel the mood .... wowowowow

 Raja Oloan Tumanggor (43226)

20 tahun yang lalu

Helmut, herzlich willkommen bei FNet! Ein schönes Bild! Suasana pagi dan kehidupan masyarakat sungguh terekam bagus sekali. Salam hangat dari Muenster, NRW. ;:)

 Erik Estrada (89424)

20 tahun yang lalu

guten morgen:) its a great shot.

Alfa Pratama (125)

20 tahun yang lalu

good picture and shoot Proficiat

 Eka Alam Sari (9096)

20 tahun yang lalu

Brrr... terasa dinginnya. Kabut mempercantik suasana. Kesabaran menanti sampai sang ibu ada di kanan bingkai, sementara dua orang jalan berpencar ke arah sebaliknya, menjadikan foto ini sangat kuat. Seolah si ibu sendiri menembus kabut, sedang mantel yang dipakai dua orang lain itu menunjukkan benar-benar pagi yang dingin.

 I Putu Eddy Irawan, iPEI (466)

20 tahun yang lalu

Tak bisa berkata-kata...

 Phillip Christian (5811)

20 tahun yang lalu

komposisi yang bagus.. momentnya asik banget

 Ferry Gunawan (11576)

20 tahun yang lalu

Ausgezeichnet! Mir gefällt.

Hamonangan Tampubolon (491)

20 tahun yang lalu

moment, komposisi dan suasana kabut terekam dengan jelas. great work....

Y Gito Handoyo (579)

20 tahun yang lalu

The interesting picture. Suasana terekam dengan baik dan gambar yang bercerita. Salam.