Loading In Progress  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info


rnMasih dalam rangkaian foto-foto Hasil hunting bareng rekan2 FN Balikpapan & FN Bontang :Journey to Sand Island.rn
rnShot dari dalam mobil yang sedang melaju menuju Marina, tempat dimana speedboat yang akan membawa kami rnmenuju Sand Island berada.
rnUntungnya karena cahaya matahari pagi itu cukup cerah, speednya bisa ngejar.. jadinya nggak shake/blur.

rnDwiputra namanya.
rnDia adalah salah satu kapal pengangkut gas alam yang sudah dicairkan (LNG) yang suhunya sekitar 150 derajat celcius dibawah 0...
rnMerupakan salah satu andalan sumber devisa negara.
rnSetelah ambil shot ini saya sempet geli sendiri....
Saya dari TK sampe lulus SMA tinggal di Bontang, tapi selama itu pula saya ndak pernah mengabadikan momen seperti ini...:D

rnKeberadaan kilang LNG yang juga sangat memperhatikan lingkungan hidup membuat flora/fauna disekitarnya juga tetap rnterjaga kelestariannya.. termasuk burung2 bangau yang banyak bersarang di hutan bakau disekitar kilang.
rn
rnFL pada 70mm, PS work untuk resize, koreksi warna, crop, dan USM.rn
rnMatur Nuwun atas komentar rekan2... :)

Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/800
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Sigma AF 70-300mm APO Macro Super F4-5.6 ll *
  • Filter: HMC-UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Herry Maulana (2750)

19 tahun yang lalu

colour yg mantaap...

 Dhian Raharjo (11690)

19 tahun yang lalu

cantik bin ajaib... saya suka melihat kehadiran kapal raksasa dengan lingkungan sekitar yang masih tampak hijau.

 D. Chen (45239)

19 tahun yang lalu

Gile, tajam bener! Warnanya kontras antara lambung kapal & langit. Memang "mata kamera" lebih banyak berbicara daripada mata tanpa kamera ya... Ini bisa dijadikan kalender 2006 Pertamina nih.

Sari Traysuni (23)

19 tahun yang lalu

Kerennn... Nggak semua orang bisa "ambe gambar (kata orang Brunei)" dengan angle seperti ini lho..semuanya klop gitu lho

 Gede A. Setiawan, GAS (33721)

19 tahun yang lalu

View yg cantik dan tajam. Moment yg jarang2 juga nih bisa ketemu. Biutipul of Bontang bangedz... [GAS]

Henny F. Thomas (2)

19 tahun yang lalu

Canggih bener mas...!! biar kata dalam mobil, komposisi dan warnanya ketangkap.

 Chandra S. Djani (5253)

19 tahun yang lalu

Komposisinya bagus...tajam dgn warna yang bagus pula. Tambah refreshing lagi dgn adanya burung2 yang berterbangan..... Nice shot, regards.

 Riga Domenic Ponziani (13688)

19 tahun yang lalu

bentuk tanker yg lcucu... objek yg menarik nih...

 Alif Prama (12363)

19 tahun yang lalu

perfect exposure! burungnya itu menambah dramatis.

Andi Lagaligo Mappangara (268)

19 tahun yang lalu

salut, bisa freezing biarpun nembak dalam mobil bergerak. salute...... Ngomong-ngomong tanker ini kan punyanya si tommy kan?

 Fitri Arbi (11057)

19 tahun yang lalu

Cantttikkkk, Mas ! Tajam, pretty color, nice kompo, dst dst dst dst . . . FPE besok ya.

 t.WILDANsyah (3834)

19 tahun yang lalu

Komposisi dan warna oke punya, dan pesan kapal sedang loading gas juga tersampaikan...mengingatkan pernah melihat hal yang sama di LNG Arun-Aceh..tapi di malam hari...

 Sofyan Hadi, Tedjo (11539)

19 tahun yang lalu

Kecerahan warnanya cakep banget...

 Adrianus Huwae, Andre (3717)

19 tahun yang lalu

Komposisi yang bagus dan angle yang mantap

 Ngakan KEBO Maesa (8755)

19 tahun yang lalu

Moemn yang tepat..... fotografer yang jeli..... cumanini focal length pada lensanya siapa ? hihihihihihihihi

 Thomas Oni Veriasa (15772)

19 tahun yang lalu

Keren komposisinya...kontras warnanya saya suka....Pokoknya keren...salam

 Lumbantoruan (4342)

19 tahun yang lalu

Keren abis nih... Tak tau mo komen apa lagi..!! enak, asyik, keren..!!

 M. R. Taufik (17161)

19 tahun yang lalu

Tajam, warna cantik, komposisi OK, POI jarang dilihat :) Great shot dah Pur, apalagi nembaknya dari mobil yang pasti ngebut deh kalau pas lewat daerah sini.

 Rakhmat Hidayat, aAt (79642)

19 tahun yang lalu

cakep fotonya...=) -salam-

anda aristia kurniawan (55)

19 tahun yang lalu

komposisi warna udah ok,burung2 menambah keindahan foto,wassalam

 M. Zamkhani (60278)

19 tahun yang lalu

Komposisi dan ketajamannya cantik banget..

 Lilis Suryani (28220)

19 tahun yang lalu

paduan warna yg bagus sekali

 Ambar Hidayat, AING (18457)

19 tahun yang lalu

Cakep mas. Perpaduan antara insustri dengan nature yang serasi. Great Shot. Salam

 Yadi Yasin (116383)

19 tahun yang lalu

Suka banget sama komposisi dan anglenya. Langit birunya bagus. Kilang dgn logo Pertamina di sisi kiri bikin tambah manis ... plus burung2 yg lagi terbang .... great shot

 Akhmad Syakhlani, Lani (59884)

19 tahun yang lalu

wuih asik view-nya keren...