Face of Kyrgyzstan #4: Seulas Senyum dari Bishkek 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Seorang kakek peminta-minta di depan gedung kantor pos, Bishkek, Kyrgyzstan. rn

rnAda semacam kekuatan yang tak terkatakan dari pancaran sinar matanya, dari kelembutan wajahnya, dari tiap lembar jenggot putihnya, bahkan dari kalpak (topi tradisional Kyrgyz, red) putihnya yang telah usang. Sebuah misteri yang khas dari negeri-negeri Asia Tengah.rn

rnDate Time Original: 2004:07:04 12:41:02rnISO Speed Ratings: 160

  • Nilai foto: 131
  • Dilihat: 271
  • Waktu upload: Sabtu, 21 Mei 2005
  • Lokasi: Bishkek, Kyrgyzstan
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/3.2
  • Speed: 1/170
  • ISO: 0
  • Kamera: Fujifilm Finepix M603 *
  • Lensa: Fuji Built-in/Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Arief Rakhmadani (8706)

19 tahun yang lalu

Wah olahan BWnya makin mantep gus....ajarono po'o rek....salut

 Djoni Komaruddin (98487)

19 tahun yang lalu

mulut nya nggak keliatan... jenggot sama kumis nya bisa diilangin pake PS nggak..??? foto bw yg cantik...

 Andri Irawan, Billitone (72159)

19 tahun yang lalu

mantap BWnya, potretnya mantap. great pic