TEMANKU JOKO #2 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Yoga Raharja (38350)

Ini seri ke 2 dari foto "TEMANKU JOKO".. Seri 1 nya udah aku upload sebelumnya.. Lagi suka moto temen-temen kantor, untuk mencoba explore kepribadian mereka.. seperti yang saya sudah jeleskan dalam foto seri 1 nya, bahwa si "Joko" yang orang Cekoslovakia ini lebih suka dipanggil dengan nama Joko daripada nama aslinya.. Orang bule yang lebih "ngindonesia" dari pada orang Indonesia..

Masih belajar tehnik lightning suram, kali ini saya upload snap foto dia dengan angle yang lain.. Light masih dari jendela kantor yang berada disebelah kanan si Joko.. semoga rekan-rekan semuanya berkenan.. PEACE !!

PS untuk level, duotone, dodge&burn, dan frame

Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/3.1
  • Speed: 1/4
  • ISO: 0
  • Kamera: Fujifilm FinePix S7000 *
  • Lensa: Fuji Built-in/Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Adhi Rachdian (2918)

19 tahun yang lalu

gileee.... pencahyaan satu sisi yang sempurna, kesan 3Dnya kuat banget 4TUneh... salam kenal, @dH1

 Boentara Prajitno (110337)

19 tahun yang lalu

nice portrait, lighting dan tone cantik

 Sri Sadono (6718)

19 tahun yang lalu

Nice shot Tone OK Angle keren

 Togar Sitanggang (65921)

19 tahun yang lalu

nice duotone... rada sedikit soft sih... salam

 Joseph Jeff Oneal S. (8460)

19 tahun yang lalu

another great shot... tone-nya itu mantep bgt...lightingnya jg pas... sama seperti joko #1...foto yang menarik