Hungry Bee 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

  • Nilai foto: 136
  • Dilihat: 209
  • Waktu upload: Rabu, 02 Nov 2005
  • Lokasi: Kebun Raya Bedugul, Purbalingga, Indonesia
Kategori
Nature
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 4100 *
  • Filter: n/a
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Yustinus Sucipto, Masgareng (92339)

19 tahun yang lalu

makro yang indah. ketajamannya mantap. lebahnya oks banget. kuning warna bunganya juga tak kalah indahnya. croping yang pas. salam masgareng

 Agung Permana (19665)

19 tahun yang lalu

Warna kuningnya asik nih... makronya juga baik fokusnya ke pusat bunga ya? salam mantap

 Budi Marjono (14917)

19 tahun yang lalu

cakep benar, warnanya matang, komposisinya dramatis ah ! salut, terimakasih, salam sejahtera dari bunga tetangga

 Khotib Fitrian (42651)

19 tahun yang lalu

Mantap makronya.. Warnanya juga sedap dipandang.. Salam kenal yah..