Sandikala di depan Balai Kota 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Selasa 18 Oct 2005. Ngeri juga senja itu motret disana. agak gerimis cuaca sedikit mendung dan 3 orang yg lebih mirip preman/anak jalanan menguntit saya sejak masuk di area tugu Malang. harus kucing2an karena mereka terus berusaha mendekat, yah motret juga jadinya dalam suasana agak was-was... Malang ngeri juga yah...

Sandikala = senjakala.

rnrnSilahkan komentar dan kritik membangun... terima kasih.. salam


rn[GAS]

  • Nilai foto: 127
  • Dilihat: 324
  • Waktu upload: Sabtu, 05 Nov 2005
  • Lokasi: Malang, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/10
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 I Made Davi S.J. (53611)

19 tahun yang lalu

sandikala itu artinya saat menjelang malam (maghrib) ya bli? lampu lampunya cakep deh bli...

 Deon Cahyo (8606)

19 tahun yang lalu

Hehehe, jadi mirip kalau moto sendirian di daerah Stasiun Kota dan sekitarnya ya (Jakarta)?, lightingnya bagus...lightnya juga keren