Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Johnny Suwandy (11371)
Photo was taken on 20th November 2005. Focal: 24 mm. ISO 200. rnSalah satu pemandangan di dalam sebuah gua di kawasan Ha Long Bay, Vietnam. Di dalam gua ini terlihat keindahan stalagtit dan stalagmit yg terbentuk dari ribuan tahun yg lalu. Informasi tambahan untuk pertanyaan teman-teman: Gua ini memang menjadi salah satu lokasi tujuan wisata utk turis, dan cahaya berwarna warni adalah lampu yg disediakan oleh pengelola gua. Foto diambil dengan tripod.
19 tahun yang lalu
Tajam dan penangkapan tata warnanya menyenangkan. Indah.
keren...bisa tajem gini.....1 detik lg.....hand held apa tripod....salam....
Foto yang Sangat tajam di lingkungn cahaya yang minim.. Kemegahan guanya kerasa Salam