::untitled::  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

masih seri hunting di kenjeran...
rnhorizonnya sengaja saya tiduk ratakan di ps, soalnya kalau diratakan kesan beratnya nelayan mengangkat jangkar hilang, kalau dibiarkanhorizonnya a bit tilt like that kelihatan beratnya dia menarik jangkarnya.rnPilihan tonenya memang tidak di dominankan ke obvious sunrise tone tapi lebih ke mendungnya, tidak dipilih biru juga karena concept dari tone choicenya adalah untuk tidak menonjolkan hasil refleksi langit yg selalu dominan di airnya tetapi mengambil tone aqua dari lautnya yg lebih dominan dan merefleksikannya dilangit jadi concept tonenya itu totally diopposite of the obvious and try to brake the boundry of what we originaly see...semoga berkenan experiment ini. rnternyata digitalizeee photo outdoor pas cuaca mendung susah beneeer...
rnhope the photo will soothed you as it did to me...
rn:)

  • Nilai foto: 578
  • Dilihat: 662
  • Waktu upload: Kamis, 04 Mei 2006
  • Lokasi: Kenjeran, soerabaya, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/1250
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Canon canon 75-300mm /f4-5.6 usm *
  • Filter: -none-
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Indra Mustika (6)

18 tahun yang lalu

Bagus dan saya lebih menginginkan kalau refleksi langitnya diperbaiki lagi. Kurang alami deh...

 W. Wibisono (19286)

18 tahun yang lalu

komponya lain dan menarik salam sesama psk (photographer suka kenjeran :D) salam waswib

 D. Risanti (56932)

18 tahun yang lalu

horisonnya agak miring 2° ke kiri ...

 Muhammad Hatta (22095)

18 tahun yang lalu

olahannya sedap kompo asik foto FPE nih salam mantap

 Ayub Ndaru, NSP (29716)

18 tahun yang lalu

wahh cakep ..even pake tele tetep nampak wide nih .. hehe ..

 Christian Tjen (66370)

18 tahun yang lalu

luar biasa fotonya mas...tonenya hebat....suasana heningnya tertangkap sekali..mantap...

 Rio Adrianto Yudhi Satrio, Tret Tret Potret (30259)

18 tahun yang lalu

komposisinya ok kak....

 Jacob Octovianus, BOB (7746)

18 tahun yang lalu

i want to break free...!!hehehe cakep bgt olahannya bro' .tonenya cakep bgt.olahannya inspirational....out of the rules....tp pantas untuk dinikmati.... great pic...absolutely great! salam n GBu :)

 M. Rizki Rezahdy (6875)

18 tahun yang lalu

gradasi warna top !!!

 Ainul Hadi A (12209)

18 tahun yang lalu

dahsyat... keren picnya... mantab... saleum...

 Juanda tJoe (7286)

18 tahun yang lalu

Hmm... coba diganti tone-nya ke mode Warm... Good!

Ray Bolang (707)

18 tahun yang lalu

Komposisi gambarnya, super. Ada kesan puitis. Komposisi warnanya, mantap. Warna langit dan air yang membaur. Cool.

 Peric Ferryanto (102054)

18 tahun yang lalu

gila cantik banget suasananya indah nian top shot salut salam..

Aditya Pamungkas (1423)

18 tahun yang lalu

Komposisi mantap didukung tone warna yg simple jadi memperkuat POI dan suasana... salut!

 Filianingsih Hendarta (24009)

18 tahun yang lalu

Kompo dan POI cakep!

 Jomandi Loka (18632)

18 tahun yang lalu

keren fotonya,refleksi,komposisi dan tonenya mantep sekali........ salam.

 Rusli Effendy (34292)

18 tahun yang lalu

nice capture... 'n great photo... -jah bless-

 Niwan Ismuntoro (34103)

18 tahun yang lalu

uapik banget cak, beautiful

 Erwin Ardli (7923)

18 tahun yang lalu

nice tone nice composition tadinya mo bilang miring, ndak jadi deh...:D salam

 Agus S. (26849)

18 tahun yang lalu

tone yang mantap sekali... salam,,

 Uthu Pandegirot, UROT (23237)

18 tahun yang lalu

Ya amplop dapet bgts airnyaaaa! salut boss :) Salam

 Erlan Baharudin (9141)

18 tahun yang lalu

asoy komponya bos... tonenya sedap nech ! -erl-

 Andi Cristop (8343)

18 tahun yang lalu

alamak....foto ini... keren kali... semuanya terasa "licin"...

 Prabu Cipta NInggoro (14991)

18 tahun yang lalu

tonenya cakep banget neh... komposisi yang sangat mwnawan om.. salut!! -PCN-

Muhammad Nurrahman Haryanto (174)

18 tahun yang lalu

gradasi warna yang cuakep.. orangnya dibikin siluet jadi lebih dramatis.. salam kenal yah.