Aliran nan SejuK 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Sepulang dari Bromo mampir di air terjun Madakaripura (kalo salah nama tempatnya tolong koreksi ya..) sayang gak bisa ambil waterfallnya karena sangat lembab dan basah. . . jadi alihkan aktifitas dengan coba create kesejukan aliran sungai melalui Low Speed.
rnrnSedikit oldig agar BG hijau lebih keluar warnanya dan crop untuk view yang mengganggu akhirnya ditambahin frame sederhanarn
rn Mohon masukan dan kritik bagaimana caranya agar foto bisa tampil lebih optimal. Terima kasih sudah mampir dan menilai

  • Nilai foto: 158
  • Dilihat: 249
  • Waktu upload: Kamis, 17 Aug 2006
  • Lokasi: Sungai di Madakaripura - Bromo, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/22.0
  • Speed: 1/5
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 20D *
  • Lensa: Canon EF 17-40mm f/4L USM *
  • Filter: ND6 + ND9 grad
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Hari Ananto (27092)

18 tahun yang lalu

menurut saya sudah tepat tehniknya mas, efek low speednya berhasil, pengaturan komposisi juga OK.. 3TUdeh.. salam

 joey (15885)

18 tahun yang lalu

saya setuju dengan om yan..sayang detail batunya rada hilang..padahal fotonya dah cakep om setyo...(imho)..

 Yan Manarsar (155690)

18 tahun yang lalu

F22 menurutku terlalu kecil Mas Setyo. Coba di kompensasi ke speed nya. Pakai satu atau 2 detik, soalnya bebatuannya jadi kurang tajem. Atau di soft neh ??

 Rama Emerald (4496)

18 tahun yang lalu

wow... mas airnya bisa gitu... gmn caranya? keren bgt nech... sejuk

 Bhakti Nusantara, Andreas (34781)

18 tahun yang lalu

aliran yang menyejukan, komponya manis, tonenya menawan! Salam!

 Indra Manik (36043)

18 tahun yang lalu

Slow speed ok bangat. Oldignya menawan, Salam Canon.

 Azman Mustapha (3687)

18 tahun yang lalu

`slow shutter`...paling sukakan aliran lembut airnya...mind to share your setting....

 Irawan, Ndut (16845)

18 tahun yang lalu

fresh and fresh sudut pengambilan juga apik

 IB Putra Adnyana (83899)

18 tahun yang lalu

Sejuknya berasa, kompo manis....salam