Kampung Nelayan Sorowako 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Khawatir bosan dengan suasana Langit Retak (sebenarnya masih ada beberapa stock) ini adalah wajah lain dari Desa Sorowako tercinta, mencoba memperlihatkan wajah belakang rumah kampung nelayan di Sorowako sekaligus t4 parkir perahu nelayan..Hari ini terpilih jadi FPGE, rasanya belum pantas nih..tapi lumayan memotivasi utk lebih banyak belajar...kritikan dari teman2 FNers dan dukungan para FNers Sorowako sangat membantu saya utk mendalami fotografi n oldig...thx a lot
rnDate Time Original: 2006:09:25 16:34:03

Shooting Data
  • Aperture: f/6.3
  • Speed: 1/400
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Tamron AF 18-200mm f/3.5-6.3 XR Di-II LD Aspherical (IF) *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Firman Kamil (28743)

18 tahun yang lalu

komposisi dan tone yang tepat. nice shot. salam..

 Younsel Evand Roos (24480)

18 tahun yang lalu

He.........he......... banyak variasi, banyak pengalaman dan kreatifitas. foto yg kali ini ngak kalah juga kok. Bagus.

 Imam Cahyanto (19080)

18 tahun yang lalu

komponya bagus mas...n suasana kampung nelayannya terekam bagus...Nice shot

 Achmad A Alfarisy, FARIZ (63447)

18 tahun yang lalu

kompo yang bagus... anglenya juga... stuju sama bos handoko, agak oversaturated.... btw, its a nice picture... salam

 Ir Moch Yusuf (58415)

18 tahun yang lalu

asik....salam

 Syahrul Dj (4650)

18 tahun yang lalu

mantap mas fotonya, nuansa pantainya bagus sekali. salut.....

M. A. Aziz Hartanto (812)

18 tahun yang lalu

Viewnya bagus banget nih..

 Handoko Wonoadi (15764)

18 tahun yang lalu

View yang bagus, agak oversaturated dikit nih.... Salam

 H Salim N (66331)

18 tahun yang lalu

pesona bahari yang bagus..... selamat FGPEyah...Salam -hsn-

 Yuwono Rahman (20907)

18 tahun yang lalu

suka angle dan langitnya...

 Jaka Fahrial (74787)

18 tahun yang lalu

jeli sekali