CANAL EXCURSION 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Arifin Koh (36985)

Masih dari catatan perjalanan EURO TRIP musim semi kemarin. Hasil jepretan kilat dari atas shuttle ferry yang mengelilingi seputaran kanal laut di kota indah Venezia, Italy. Walaupun keadaan di dalam ferry penuh sesak dengan para turis lain, akhirnya dengan sedikit extra perjuangan berhasil mendapatkan sedikit celah bukaan di antara bahu-bahu dari badan bongsor orang bule.. Capekkk deeeh.

  • Nilai foto: 415
  • Dilihat: 381
  • Waktu upload: Senin, 11 Des 2006
  • Lokasi: Venezia, Italy
Kategori
Wisata
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/1250
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 20D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Roy Ismail (108869)

18 tahun yang lalu

wuihhhh...., dahsyat bener mas..., ketajamn, detail dan tone nya...., apalgi tone biru langitnya..., gak nahan deh..., 20D nya emang yahud abis di tangan orang yang pas..., salam!

Hendra Sjarief (1228)

18 tahun yang lalu

Wow muantep banget pak....detailnya yang paling saya suka...salam

 Ardy, S.H. (34910)

18 tahun yang lalu

Arsitektur yg indah, perahu di depan sbg foreground menambah keindahan komposisi foto ini. Salam...

 Irwan Karim (34744)

18 tahun yang lalu

Sharp banget, warna-warninya cakep...

 Willy Tikoalu, Dablekz (80745)

18 tahun yang lalu

Detailnya bagus sekali, Perjuangan yan tidak sia sia Pak, hasil photonya bagus. thank's for sharing

 Yap Siauw Soen Gie (83292)

18 tahun yang lalu

Cakep deh pak jepretan arsitekturnya... seandainya kapal itu sudah lewat pasti kekuatan gedung itu bertambah... hanya dari ceritanya saya jadi tahu keadaan yang tidak memungkinkan... nice capture... salam

Muhammad Arya Riski (2540)

18 tahun yang lalu

gila di itali.... mau donk ikutan....

 Bibianoes E. Admo (35404)

18 tahun yang lalu

Sudut kota yang luarbiasa indah untuk diabadikan, angle nya cakep, tone langitnya keren. detail dan tajam. salam damai.

 Rostam Lo (28119)

18 tahun yang lalu

bagus sekali.......bangunan dan langit nya keren banget.......

 Yeddy BS (26676)

18 tahun yang lalu

Suka dgn kompo yg sep ini...,tonenya manteb mas..

 Peric Ferryanto (102054)

18 tahun yang lalu

beautiful shot........te o pe....salam..

 Jomandi Loka (18632)

18 tahun yang lalu

Keren viewnya,angle,komposisi dan tonenya mantep....... salam.

 Zulkifli Yusuf, KiBoR (49424)

18 tahun yang lalu

viewnya cakep dalam tone yg natural, boat yg terpotong membuat komposisinya sedikit kurang nyaman.

 Sugoro Lisinski (26515)

18 tahun yang lalu

Another great angle capture. this is a sharp clear pict, The lighting is perfect, look at the tone, it is very nice. the boat in front make this pict live. Excellent shot bro.

 Iwan Tanzil (36793)

18 tahun yang lalu

Anglenya bagus sekali, lighting dan tonenya juga mantap, salam..

 Irawan, Ndut (16845)

18 tahun yang lalu

tone dan komponya apik. salam ndu't

 Andi Santoso (48126)

18 tahun yang lalu

view,tone ama kompo nya cakep banget nich................

 Wawan Budi Wilapa, ST (23193)

18 tahun yang lalu

top!!! usaha yang tidak sia2. kenapa gak di set dulu ke f/ yang besar?

 Sam Ang (41366)

18 tahun yang lalu

Bagus photonya, cuma POInya yang mana nih boatnya atau gedungnya? menurut saya gedungnya lebih menonjol dari perahunya. salam.

 Ricky Wijaya (26343)

18 tahun yang lalu

foto apa aja masuk yahud...judulnya keren lagi...warna langit dan bgnya mendukung banget neh...sayang bangunan sebelah kanan agak ketat...

 Kristanto Witjaksono (31713)

18 tahun yang lalu

Wah, tajam sekali nih....foto architecture yang cantik...very nice shot!

 Freddy Hertanto (22499)

18 tahun yang lalu

mantap, anglenya ok, foto bening banget......salam

 Midzon Johannis (59418)

18 tahun yang lalu

Foto arsitektur dalam komposisi yang cakep.. manis anglenya. salam.

 S. Gani (3684)

18 tahun yang lalu

Wooow very nice shot. Color & tone cakep. Komposisi & angle bagus. Timing & moment nya pas. Salut & salam.

 David Leo (6510)

18 tahun yang lalu

The composition is the thing that makes this pict very nice. The sun light also creates a nice dimensional feeling. The pict is well exposed and it is sharp. Great job bro.