Pung Binje #4 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Serie terakhir dari Pung Binje (huruf e diucapkan seperti pada kata sumpee dee).

Kujepret tepat sebelum aku mau pulang dari rumahnya, waktu dia ngomel lihat helm yang kupakai. Ternyata beliau mengira helm yang ada di kepalaku adalah tempolong* miliknya, yg kucolong dari bawah dipannya. Ha ha, Pung... Pung... masa iya sih tempolong dijadiin helm... ada² aja ah..;))


Cat (*):
rnPung dari kata Oppung, artinya Oma/Opa, Eyang, Nenek/Kakek.
rnTempolong - wadah tempat membuang sisa kunyahan sirih.

rnrnrnCopy to ROMO: ya dia teman nyirih alm. Oppungku tepatnya. --- Date Time Original: 2007:09:12 18:14:45rnISO Speed Ratings: 800

Kategori
ManusiaPotret
Shooting Data
  • Aperture: f/2.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 400D *
  • Lensa: Canon EF 50mm f/1.8 II *
  • Filter: hmc
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Made Teddy Artiana (3)

16 tahun yang lalu

Eva....wah aku baru ngikutin satu nih...seri yang ini oke.. karakternya kuat..kayanya lagi serius nih opung..ngasih nasehat :-)

 Ag. Farano Gunawan, ROMO (51636)

16 tahun yang lalu

Oohh... ini Opung kau..?? Manthab kali, macam mau kutuk kau rupanya...he..he..he...

 I Gede Bradeswara (43652)

16 tahun yang lalu

suka permainan DOFnya teman.............humanis PIC kerutan wajah nenek terekam dengan baik salam.........