Terjepit Diantara Dua Busway  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Karena dapet lampu merah nanggung.., akhirnya mobil hitam itu terjepit diantara dua bus Transjakarta yang tengah melaju kencang...
rn
rnTak lama... Datanglah seorang petugas..., entah apa yang kemudian terjadi.....
rn
rnNote: Terkait banyaknya pertanyaan berapa lama saya "nyanggong" atau menunggu momentum ini, berikut sedikit saya jelaskan kronologinya... Awalnya saya tengah membidik wajah istri saya yang wajahnya terpampang di billboard diatas Pos Pantau Polantas tersebut namun tiba-tiba momen ini datang, tanpa pikir panjang.. langsung klik! :)rn
rn
rnTerima kasih sudah berkenan mampir.. Mohon masukan, saran dan kritik konstruktifnya untuk pembelajaran bersama...

  • Nilai foto: 577
  • Dilihat: 1575
  • Waktu upload: Senin, 01 Jun 2009
  • Lokasi: Jl. MH. Thamrin, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 450D *
  • Lensa: Canon *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Mochammad Ihsan Hakiem (1396)

15 tahun yang lalu

Hebat euy, momen memang susah diperkirakan. Komposisi atau croppingnya pas banget. Sayang kecepatannya sedikit rendah, dan oe di beberapa tempat.

 Arif Harimardi (10120)

15 tahun yang lalu

selamat ya,.......langsung deh tancap gas ke papuma....salam dari sahabat ..www.jemberphotography.com...semoga berkenan

Prihatnyo Ruli Hermawan (2732)

15 tahun yang lalu

momentnya asyik bgt om.. the lucky man.. :D salam newbie..

Eko Purnomo (1208)

15 tahun yang lalu

moment nya dahsyat...salam

 Reza Ravasia (24777)

15 tahun yang lalu

jeli dlm menagkap momen... great shot

 Rakhmat Hidayat, aAt (79642)

15 tahun yang lalu

top bangeeet momennya

 Syaiful Akbarius Zainuddin (37631)

15 tahun yang lalu

moment dalam komposisi yang menakjubkan....salut

 I Wayan Anik Sugiarta (7156)

15 tahun yang lalu

salute atas kejelian dan kesabarannya.........salam hangat........

 Allan Rinaldi (10334)

15 tahun yang lalu

insting fotografer bermain disini =D

 Aditiyo Prakoso (8670)

15 tahun yang lalu

moment yang langka! 1000 Thumb up

Heru Setiyadi (1504)

15 tahun yang lalu

Mantaaab, momentnya pas banget..salut nih ama kesabarannya nunggu mas hehe..

Gregorius Rahadian (2058)

15 tahun yang lalu

komposisi udah ok, tapi koq di mata saya foto anda agak pixelated?

 Iwan Ariawan (27603)

15 tahun yang lalu

Moment nya pas sekali. Salut atas kejeliannya melihat moment ini.

 Aji Murhandityo (15744)

15 tahun yang lalu

dapat aja ni momentnya...keren..

Nova Zulianto (170)

15 tahun yang lalu

ciamik momentnya cuiiiii..... emang rejeki gak kemana! yg moto dapet, apa lagi pak Polisi. :)

 Riza Purnawarman (19169)

15 tahun yang lalu

nice moment... nice captured...

Aldio Dwi Perkasa (917)

15 tahun yang lalu

jeli dalam melihat momen,salut..mantap..

Tom Parluhutan Sinagabariang (1364)

15 tahun yang lalu

momen tak terbayarkan Om.....Keren...Salam

 Akbari Septianto (15749)

15 tahun yang lalu

momentnya luar biasa... jarang ada mobil pas ngaco gitu.. hehehe...

Ir. Muhammad Rahmadani Miradin (2660)

15 tahun yang lalu

momenty yang unik...salam

Irnanda Setiawan (176)

15 tahun yang lalu

Hehe, momennya manteb bgt. Bisa aja dapet foto pas kaya gini..

 Gede Brahmantara Purusa Putra (14802)

15 tahun yang lalu

moment'nya emang mahal ya....... :p

Muhamad Iqbal (100)

15 tahun yang lalu

inii niee street photograph, momen + candid.. keren booss,...

 Ignatius Victoriyantoko (15543)

15 tahun yang lalu

Hehhehe momentnya pas.

 Rani Sasmita (3339)

15 tahun yang lalu

momen na pas banget...salam