Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Taufan Yusuf Nugroho (1307)
Sejumlah pemuda menyalakan lilin yang terangkai membentuk tulisan "Gus Dur" di Bundaran Gladag, Solo, Jawa Tengah, Selasa (6/01) malam. Kegiatan yang juga diisi dengan pembacaan puisi tersebut ditujukan untuk memperingati tujuh hari meninggalnya mantan presiden RI, KH. Abdurahman Wahid atau yang akrab disapa Gus Dur. Sejumlah masyarakat masih menegenang sosok Guru Bangsa tersebut.nnDate Time Original: 2010:01:05 20:04:42nISO Speed Ratings: 1600
14 tahun yang lalu
di ANTARA FOTO ada foto yang mirip ini.(maksudnya momentnya..anglenya juga sama..apa satu orang ya??
keren momentnya....salam Aw
Lighting dan komposisinya oke..
apik
mantab-mantab.
Selamat jalan Bapak Pahlawan Pluralisme Indonesia, Gus Dur. Semoga amal ibadahnya diterima disisiNya. Salam hangat untuk pembuat foto ini!
Semangatnya Masih Kerasa... Salam Hormat :)
Selamat jalan pahlawanKu GUSDUR
jam berapa ya' mas? kok aku lewat sana gak liat, nice story ... selamat jalan pahlawan pluralisme... love u full...
documentary-nya kerasa
Jurnalisme yang inah. Angkat topi untuk foto ini. Sayang, G nya rada kepotong. Nice!
selamat jalan Gus
Selamat jalan Gus...sang Guru Bangsa...