Neurigoana quadrifasciata 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2010:06:13 13:16:46
rnISO Speed Ratings: 800rn

rnSulitnya mencari nama latin serangga yang satu ini..tapi terasa mengasyikkan.. :-) Terbukti bahwa serangga yg masuk dalam Class : Insecta dan Family : Dolichopodidae (yang sering disebut dengan Long Legged Fly) dan masuk dalam keluarga besar Diptera (true flies) ini terdiri lebih dari 7.000 spesies dari 230 jenis yang tersebar di seluruh dunia. Sedangkan Dolichopodidae sendiri terdiri lebih dari 600 spesies.. Betapa menunjukkan sungguh besar kekuasaan Tuhan dalam menciptakan makhluk2 cantiknya.. ^_^

rnNB. Bagi para pakar makro, mohon dikoreksi apabila masih salah dalam pemberian nama latin-nya.. :-)

rnMohon arahan, saran dan kritik dari para Master.. Semoga berkenan.. Salam hangat selalu dari Tulungagung.. Makasih...

  • Nilai foto: 347
  • Dilihat: 549
  • Waktu upload: Senin, 11 Okt 2010
  • Lokasi: Kusuma Wicitra, Tulungagung, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
Makro
Shooting Data
  • Aperture: f/22.0
  • Speed: 1/160
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 500D *
  • Lensa: Canon EF 75-300 mm f/4-5.6 III USM *
  • Filter: UV Hoya + Close Up Filter +8 Fotga
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Taufiq Hidayat (95265)

14 tahun yang lalu

komposisi & tone keren.. nice macro..

 Taufiq Hidayat (95265)

14 tahun yang lalu

komposisi & tone keren.. nice macro..

 Achmad Syamsu Hidayat (160802)

14 tahun yang lalu

Nice macro... tajam skali...... tonalnya indah Mas..... salam macro indah

 Achmad Syamsu Hidayat (160802)

14 tahun yang lalu

Nice macro... tajam skali...... tonalnya indah Mas..... salam macro indah

 Adhitya Kurnia Chandra (92556)

14 tahun yang lalu

semuanya apik tenan iki Mas Aries... passs bangettt... ♥ salam [iQ]potret ♥

 Adhitya Kurnia Chandra (92556)

14 tahun yang lalu

semuanya apik tenan iki Mas Aries... passs bangettt... ♥ salam [iQ]potret ♥

 Hendriyadi (29053)

14 tahun yang lalu

Luar biasa, detail apik mix kompo dan tone yg serasi, salam kuta-bali

 Hendriyadi (29053)

14 tahun yang lalu

Luar biasa, detail apik mix kompo dan tone yg serasi, salam kuta-bali

 Ronaldy Irfak, ST (72324)

14 tahun yang lalu

komponya siep

 Ronaldy Irfak, ST (72324)

14 tahun yang lalu

komponya siep

 Haryadi Chalil (39878)

14 tahun yang lalu

Oh itu nama latinya ya...saya pernah abadikan serangga ini, tapi tak seindah karya ini! jos komposisinya, tone nya! Salam HC!

 Haryadi Chalil (39878)

14 tahun yang lalu

Oh itu nama latinya ya...saya pernah abadikan serangga ini, tapi tak seindah karya ini! jos komposisinya, tone nya! Salam HC!

 Subhan Iskoni (79104)

14 tahun yang lalu

kompo tone & detilnya mantap... tambah 3TU lg utk caption yg informatif... :) salam hangat

 Subhan Iskoni (79104)

14 tahun yang lalu

kompo tone & detilnya mantap... tambah 3TU lg utk caption yg informatif... :) salam hangat

 Budi Hermawan (145168)

14 tahun yang lalu

Tajem n beniiiing, compo OK mas, tonenya apalagi . . . . mantap makro.

 Budi Hermawan (145168)

14 tahun yang lalu

Tajem n beniiiing, compo OK mas, tonenya apalagi . . . . mantap makro.

 Arief Sudarsa (237779)

14 tahun yang lalu

waw........keren boss.......cadas makronya

 Arief Sudarsa (237779)

14 tahun yang lalu

waw........keren boss.......cadas makronya

 Fitra Yoga Sambas (11259)

14 tahun yang lalu

mantap! lengkap dengan "arispedia" nya nih, nambah wawasan. tajam dan detil. thanks for sharing. salam.

 Fitra Yoga Sambas (11259)

14 tahun yang lalu

mantap! lengkap dengan "arispedia" nya nih, nambah wawasan. tajam dan detil. thanks for sharing. salam.

 Suhaimi.H (30746)

14 tahun yang lalu

Nice makro...............tajam abis................

 Suhaimi.H (30746)

14 tahun yang lalu

Nice makro...............tajam abis................

 Firman Agung (34587)

14 tahun yang lalu

ajarin om,., :(,.,.,..,.,.,fa

 Firman Agung (34587)

14 tahun yang lalu

ajarin om,., :(,.,.,..,.,.,fa

 Muhammad Ikrom (15930)

14 tahun yang lalu

keren macronya... dng ketajaman dan komposisi yang menawan... keterangannya informatif sekali... salam