I Catch U 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Secara tak sengaja liat capung hinggap di kayu depan rumah, langsung ambil kamera jeprat - jepret, mohon bimbingan para suhu FN'ers saya masih awam di foto makro..., semoga berkenan dan salam jepret...

  • Nilai foto: 122
  • Dilihat: 526
  • Waktu upload: Senin, 03 Sep 2012
  • Lokasi: Depan Rumah, Natuna, Indonesia
Kategori
Makro
Tags
makro
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/10/3200
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D90 *
  • Lensa: Nikon 18-200mm f/3.5-5.6G IF ED DX VR *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Sumardiyanto, ST (63333)

12 tahun yang lalu

Momentnya asik..lightingnya sip...meski bawahnya agak OE...tonal dan kompo apik...