Uang Panas Telah Usai  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Agus Mahmuda (45654)

Tahapan pelaksanaan Pemilihan anggota legislatif telah usai. Ada yang memparodikan dengan peribahasa "Habis pileg terbitlah pilu", atau "Menang jadi arang, kalah jadi abu"... Seorang teman disini mengatakan menyiapkan dana 5 Milyar untuk jadi anggota legislatif kota, angka nominal yang sangat fantastis, tetapi ada juga yang hanya butuh "50 juta" untuk jadi anggota legislatif. Dua kekuatan yang berbeda, seperti bumi dan langit tergantung strategi yang diterapkannya. Saat memfoto uang ini, saya baru menyadari bahwa ada gambar Gedung DPR didalamnya, jadi selama ini perhatian saya hanya pada warna merahnya dan 5 nol yang berjeret rapi (ha.. ha.. ha..).... mengkritisi itu bukan berarti membenci, tapi masih sayang dan perhatian. Belajar membuat ilustrasi, semoga berkenan dihati, mohon kritik dan sarannya, mohon maaf jika ada yang tidak berkenan... kalau jelek bilang aja ya, ... semoga kita sehat selalu... salam persaudaraan.

  • Nilai foto: 358
  • Dilihat: 631
  • Waktu upload: Kamis, 08 Mei 2014
  • Lokasi: Kampung Bayur, Sempaja Utara, Samarinda, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/1/160
  • ISO: 100
  • Kamera: Nikon D90 *
  • Lensa: Nikon 80-200mm F/2.8D ED AF *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Ega Pribadi (2775)

9 tahun yang lalu

selalu mantap narasi dan hebat semua, semoga menjadi orang yang terdepan karyanya

Ahmad Abdul majid (174)

9 tahun yang lalu

sayang uang bang...kebakar abis ntar..mending buat guaa..hahaha

Herry Sutrisno (2617)

9 tahun yang lalu

Keren bgt om, sangat inpiratif :D

Feri Margiyanto (932)

9 tahun yang lalu

Ide2 mu lo om jan tokcer tenan hehe,, thanks d tag teros d fb hehehe

 Luqman Supanji (12411)

9 tahun yang lalu

ide cemerlang mas...

 Emrino (15631)

10 tahun yang lalu

mantab idenya

Muhammad Fakhrurrozi (1062)

10 tahun yang lalu

dahsyat om Agus,, kreativitas yang jempolan sekali

jeiksen cornelius (1293)

10 tahun yang lalu

Konsep2nya yahuud..salam

Nanda Putra Permata Ertri (1267)

10 tahun yang lalu

om agus ini penuh dengan ide ide yg briliant ,kreatif dan sederhana .salam sehat selalu

Yongky Dwiputra Siesanto (2458)

10 tahun yang lalu

master of konsep.. salut bgd om..

budi kurniawan setiawan (2168)

10 tahun yang lalu

tone nya suka banget, ini ni, ciri nya tone dari nikon, hehehe..tapi tetep saya seorang canonian, hehe..salam jepret

Farid Hamdi (292)

10 tahun yang lalu

mantaab...

Gusti Prakoso (973)

10 tahun yang lalu

kok bisa bening banget gitu ya, mantap sekali ...

Muhamad Nasrul Khaerudin (2267)

10 tahun yang lalu

Konsepnya sip

Niko Hari Siswanto (862)

10 tahun yang lalu

ampun suhuu.....

Christoporus Ary Hendrata (2999)

10 tahun yang lalu

Cap jempol untuk ide-ide briliant-nya mas......nice shot....salam

 saiful bachri (28827)

10 tahun yang lalu

ciamik. sederhana.... tp pesannya nyampai. sip

Nurmansyah Dwi Cahyono (1754)

10 tahun yang lalu

Mantap .... Tema dan Ide yang super sekali.... Komposisi handal...Salam...

Dwiatna Atmaja Hanaya (344)

10 tahun yang lalu

ide - idenya om Agus selalu menarik dan kreatif, mantaap om

 Kuswarjono, SP (177788)

10 tahun yang lalu

salut sama ide briliantnya

Yoyon Mulyono (498)

10 tahun yang lalu

mantaaapp om, konsep dan ide nya menarik sekali, salam jepret.

mobisa dewo (107)

10 tahun yang lalu

nikon punya nice om....salam dr saya purworejo...seneng bs mampir om...heheheh pengen belajar dengan anda,,heheh

 Syahrul Gufran (6085)

10 tahun yang lalu

Bermain ide. Keren. Sangat suka..

Tian Cahyadi Alam (2427)

10 tahun yang lalu

idenya keren mas... salam...

angga adhitiya (370)

10 tahun yang lalu

idenya kosmos (keren) om....salam